GridHOT.id - Pernikahan Maia Estianty dan Irwan Mussry masih jadi bahan perbincangan yang hangat.
Kabar bahagia dari Maia ini membuat publik ikut menyoroti kehidupan masa lalunya.
Termasuk soal mantan suaminya, Ahmad Dhani.
Pasca pernikahan kedua Maia dengan Irwan, Dhani belum memberikan komentar resmi.
Baca Juga : Ultah Pernikahan, Iis Dahlia: Semoga Kita Punya Masih Punya Waktu
Melalui akun Instagram-nya, Dhani justru kerap mengunggah foto keluarga barunya bersama Mulan Jameela.
Seperti sebuah video sesi foto yang ia lakukan bersama Mulan dan anak-anaknya.
Keluarga merka kompak berdandan dalam kostum Jawa.
Nampak pula 3 putra Dhani dengan Maia dan 4 anak Mulan.
Baca Juga : Akhirnya Bella Shofia Berani Tunjukan Siapa Suaminya, Ternyata...