Perlu Tahu! Posisi Bercinta untuk Mendapatkan Orgasme Berkali-kali dan Reaksi Tubuh Wanita Saat Orgasme

Jumat, 21 Desember 2018 | 19:00
iStock

Ilustrasi Bercinta di Mobil

GridHOT.id - Perempuan dianugerahi kemampuan untuk orgasme berkali-kali, sesuatu yang jarang didapatkan laki-laki.

Biasanya, semakin tubuh kita merasa rileks, rangsangan untuk mencapai klimaks pun akan semakin menjadi-jadi.

Baca Juga : Menikmati Bercinta di Musim Hujan Tanpa Obat Kuat, Lebih Dahsyat!

Walau begitu, orgasme berkali-kali juga harus diimbangi dengan posisi bercinta yang betul.

Karena tidak dalam setiap hubungan seks, kita bisa merasakan orgasme berkali-kali.

Kita bisa coba 5 posisi seks yang hasilkan orgasme berkali-kali ini.

Posisi menaiki kuda

Posisi ini mengharuskan kita untuk duduk di wajah pasangan, sehingga mempermudah dia untuk melakukan oral.

Kemudian, bungkukan tubuh kita sedikit condong ke depan untuk menekan perut.

Posisi tuan putri

Posisi ini merupakan posisi seperti doggy style.

Baca Juga : 3 Tips Membuat Bercinta Kamu Seperti Malam Pertama, Tambah Hot!

Hanya saja, di bawah perut kita diberikan sebuah handuk atau bantal untuk membantu penetrasi lebih dalam.

The rag doll

Jika ingin menginginkan rangsangan berbeda, cobalah lakukan dengan posisi berbaring.

Kemudian, minta pasangan untuk memegang kaki kita untuk menstimulasi vagina lebih dalam lagi.

Rapatkan kaki

Nah, posisi ini akan membantu kita lebih intim lagi dengan pasangan.

Rapatkan kaki sehingga pasangan akan melakukan penetrasi dari tanpa kaki kita melebar.

Baca Juga : Terungkap! Karena Ini Perempuan Menangis Saat Bercinta dengan Pasangan

Flying V

Saat tengah melakukan oral, posisikan tubuh kita di ujung kasur.

Kemudian, saat menuju puncak, goyangkan pinggul kita ke atas.

Orgasme dalam sebuah hubungan seks memang penting, tapi orgasme berkali-kali tak kalah penting.

Beragam reaksi terhadap orgasme pun bisa dialami, dari mulai tubuh terguncang, kaki bergetar, hingga Miss V bergetar

Reaksi Tubuh perempuan saat orgasme

Orgasme merupakan anugerah terindah yang dimiliki perempuan saat mencapai titik klimaks mereka.

Beragam reaksi terhadap orgasme pun bisa dialami, dari mulai tubuh terguncang, kaki bergetar, hingga Miss V bergetar.

Baca Juga : Jangan Sampai Salah, 5 Situasi Ini Paling Pas untuk Bercinta dengan Pasangan

Setiap perempuan memiliki rasa dan reaksi orgasme yang berbeda-beda.

Nah, lalu, apa yang sebenarnya terjadi di tubuh kita saat sedang mengalami orgasme?

Pemanasan

Vagina kita penuh dengan ujung saraf, yang ketika dirangsang selama pemanasan akan melepaskan zat kimia di otak yang disebut dopamin.

Baca Juga : Wajib Tahu, 6 Hal Inilah yang Paling Diinginkan Pria Saat Bercinta

Dopamin ini yang membuat kita jadi merasa luar biasa, terlebih saat sedang dirangsang dengan cara oral.

Senyawa inilah yang membuat kita akan mudah orgasme.

Klimaks

Hypothalmus sebagai bagian dari otak yang mengendalikan suhu tubuh, rasa lapar, dan tidur memiliki tanggung jawab besar selama proses bercinta hingga menuju klimaks.

Saat kita mencapai orgasme besar, darah kita akan terpompa, pupil mata melebar, dan dopamin juga terlepas.

Saat orgasme

Sebelum tubuh kita mencapai garis akhir, otak akan diisi penuh oleh dopamin dan juga serotonin, yang merupakan senyawa hormon bahagia.

Baca Juga : Minta Posisi Bercinta Ini Nanti Malam, Bisa Membuat Badan Kamu Sehat dan Bugar

Jadi, saat kita "keluar", wajar bukan, jika kebahagiaan kita seperti meledak-meledak.

Sahabat NOVA, jadi begini, ya, rupanya reaksi tubuh perempuan saat alami orgasme! (Nova.grid.id/Tentry Yudvi Dian Utami)

Baca Juga : Tidak Perlu Jurus Kama Sutra, Ini Posisi Bercinta yang Membuat Wanita Merasa Terpuaskan

Tag

Editor : Rich

Sumber nova.grid.id