Pernah Pakai Cadar, Ternyata Seperti Ini Perubahan Penampilan Mulan Jameela dari Masa ke Masa

Sabtu, 09 November 2019 | 07:13
Instagram/ @mulanjameela1

Mulan Jameela

GridHot.ID -Kehidupan Mulan Jameela memang tak pernah redup dari sorotan publik.

Terlebih saat dirinya berhasilmenjadi anggota DPR RI periode 2019-2024 usai dilantik pada Selasa (1/10/2019).

Selain dituding sebagai perekor (perebut kursi orang), penampilan Mulan Jameela saat dilantik juga menuai komentar.

Namun di luar itu semua, perubahan penampilan Mulan Jameela dari masa ke masa bisa dibilang cukup drastis.

Baca Juga: Petentang-petenteng Copot Seragamnya Sendiri Lalu Nantang Duel, Siswa Mts Ini Ajak Guru Berkelahi di Sekolah, Nasibnya Justru Berakhir Begini Atas Permintaan Orang Tuanya

Pasalnya, Mulan Jameela dulu cukup akrab dengan gaya berbusana yang nyentrik dan fashionable.

Hingga akhirnya, pemilik nama asli Raden Terry Tantri Wulansari ini memutuskan untuk berhijab setelah beberapa tahun menikah dengan Ahmad Dhani.

Dilansir SURYAMALANG dari berbagai sumber, berikut perubahan Mulan Jameela dari masa kecil hingga sekarang.

Baca Juga: Naik Pitam Saat Tahu Sang Suami Berkendara dengan Wanita Lain, Seorang Istri Langsung Tabrak Mobil Suaminya dari Belakang Hingga Ringsek, Netizen: Saya Juga Akan Lakukan Hal yang Sama

1. Masa Kecil

Tribun
Tribun

Mulan Jameela sewaktu kecil

Di masa kecil, bisa dibilang wajah Mulan Jameela cukup berbeda dengan wajah tirus yang dimilikinya sekarang.

Mulan Jameela masih berusia 4 tahun memiliki bulat dan rambut yang bergelombang.

Baca Juga: Puluhan Tahun Kecanduan Film Dewasa, Wanita Ini Temukan Kesadaran Saat Melakukan Perjalanan ke Bali, Begini Nasibnya Sekarang

2. Masa Remaja

Tribun
Tribun

Mulan Jameela saat remaja

Saat remaja, Mulan Jameela terlihat memiliki hidung yang mancung.

Namun demikian, wajahnya masih terlihat polos, seolah belum mengenal make up.

Baca Juga: Percaya Suami dan Anaknya Akan Hidup Lagi, Wanita Ini Lakukan Tindakan Tak Wajar, Simpan Jasad Keduanya di Dalam Rumah dengan Ditutupi Kain Sarung

3. Bergabung Dengan Duo Ratu

Tribun
Tribun

Mulan Jameela saat tergabung dengan duo ratu

Penampilan Mulan Jameela saat tergabung di Duo Ratu terbilang cukup nyentrik.

Tak jarang Mulan Jameela tampil dengan rambut berwarna-warni, sesuai dengan image yang dibangun Duo Ratu.

Baca Juga: Bahas Soal Impor Cangkul, Jokowi: Kebangetan Banget, Uangnya Pemerintah Lagi!

4. Setelah Menikah Dengan Ahmad Dhani

Tribun
Tribun

Mulan Jameela saat menikah dengan Ahmad Dhani

Penampilan Mulan Jameela setelah menikah dengan Ahmad Dhani bisa dibilang cukup berbeda dengan penampilannya selama bersama Duo Ratu.

Penampilan Mulan Jameela terlihat jauh lebih glamour.

Rambutnya juga sudah tak lagi dicat warna-warni.

Baca Juga: Selamat dari Serangan Kertel Narkoba di Meksiko, Bocah 13 Tahun Sembunyikan Saudaranya di Semak-semak Sebelum Jalan Sejauh 23 Kilometer Demi Meminta Pertolongan

5. Memutuskan Untuk Berhijab

Tribun
Tribun

Saat Mulan Jameela memutuskan berhijab

Pada tahun 2018, Mulan Jameela memutuskan untuk berhijab.

Keputusan ini didukung penuh oleh sang suami, Ahmad Dhani.

Tak jarang Mulan Jameela membagikan penampilannya kala berhijab di akun media sosialnya, seperti Instagram.

Baca Juga: Tak Banyak Diketahui, Orang yang Berselingkuh Ternyata Bisa Dideteksi dari Caranya Berbicara

6. Mulan Jameela Bercadar

Instagram/@mulanjameela1
Instagram/@mulanjameela1

Saat Mulan jameela bercadar

Dalam unggahan Mulan Jameela di Storie Instagram, tampak dirinya tengah makan bersama Umi Pipik.

Mereka juga tampak kompak mengenakan hijab.

Bahkan Mulan juga mengenakan cadar yang serupa dengan Umi Pipik.

Artikel ini telah tayang di suryamalang.com dengan judul "Potret Perubahan Mulan Jameela, Dari Masa Kecil, Dewasa, Hingga Bercadar"

(*)

Tag

Editor : Siti Nur Qasanah

Sumber Surya Malang