Bolak-balik Minta Bertemu dengan Anak Sule Sebelum Meninggal Dunia, Lina Ngaku Melihat Surga, Pesan Terakhirnya pada Rizky Febian Langsung Buat Perasaan Sang Putra Sulung Tak Enak

Sabtu, 04 Januari 2020 | 20:42
Instagram/@putridelinaa

Putri Delina, Rizky Febian, bersama ibu mereka

Laporan Wartawan Gridhot.ID, Candra Mega

Gridhot.ID -Kabar mengenai kepergian Lina, mantan istri Sule kini tengah menjadi sorotan.

Mulai dari penyebab Lina meninggal dunia hingga aktivitasnya sebelum berpulang ke Maha Pencipta.

Berita duka pertama kalidikabarkan oleh manajer Sule, Panji Komara melalui Instagram, Sabtu (4/1/2029).

Baca Juga: Sebelum Menghembuskan Nafas Terakhir, Penampilan Lina Bikin Pangling Orang-orang yang Melihatnya, Terlihat Lebih Kurus Saat Bertemu dengan Putra Putri Sule

Berita duka itu pertama kali dikabarkan oleh manajer Sule, Panji Komara melalui akun Instagram.

"Assalamualikum. Kabar duka datang dari keluarga besar Rizky Febiandimana ibu tercinta telah berpulang ke rahmatullah dini hari.

Saya sebagai manager kang Sule mewakili kang Sule dan Rizky Febiandengan berat hati memohon maaf yang sebesar besarnyakepada pihak @glafidsyamedika_surabaya tidak dapat hadir di acara grand opening Surabaya.

Baca Juga: Seolah Firasat, Sebelum Menutup Mata untuk Selama-lamanya, Lina Tiba-tiba Kenalkan Bayinya ke Anak-anak Sule, Reaksi Rizky Febian Justru di Luar Dugaan

Dikira dapat dimengerti dan mohon doa dari teman temansekalian @rezagladys dan @attaubah.mufid,"tulis Panji Komara, Sabtu (4/1/2020).

Melansir dari Antara, jenazah Lina dimakamkan di pemakaman keluarga, Jalan Sekelimus Utara, Kecamatan Bandung Kidul, Kota Bandung, sekitar pukul 11.10 WIB.

Rizky Febian menjelaskan kronologis penyebab ibunya, Lina meninggal dunia saat ia melayat ke rumah duka.

Baca Juga: Gotong Keranda Jenazah Lina, Sule Beri Aba-aba Persiapan Pemakaman Mantan Istrinya, Rizky Febian Tak Berhenti Berdoa

Instagram @panjikomara

Insta story manajer Sule yang menyampaikan duka cita atas meninggalnya ibunda Rizky Febian, Lina

Menurutnya kepergian ibunya tersebut bukan dikarenakan penyakit serangan jantung.

Berdasarkan cerita adiknya, Putri Delina, ibunya meninggal saat dalam perjalanan ke rumah sakit setelah pingsan tak sadarkan diri seusai melaksanakan ibadah shalat subuh.

"Mamah sebelumnya masih sehat, jam 3 subuh itu mamah masih keluar makan, bercanda, kemudian shalat subuh."

Baca Juga: BREAKING NEWS: Lina, Ibunda Rizky Febrian Meninggal Dunia, Manajer Sule Ungkap Kabar Duka

"Setelah shalat subuh kemudian Mamah kejang-kejang, tiba-tiba Mamah sudah pingsan di kasur, dan ternyata saat dibawa ke rumah sakit, dalam perjalanan sudah gak ada," kata Rizky.

Sebelum meninggal, menurutnya Lina tidak memiliki penyakit jantung. Hanya saja ibunya memiliki penyakit sesak nafas dan asam lambung.

"Sebenarnya ga ada sakit jantung, cuman cepet sesak, (asam) lambungnya naik, butuh oksigen, ketika kontrol Mamah biasa, ketika check up jantung aman, paru-paru aman," kata pelantun lagu Kesempurnaan Cinta itu.

Baca Juga: Pagi Buta Menyelinap ke Rumah Tetangga, Remaja 19 Tahun Ini Justru Bernasib Tragis Karena Birahinya, Tewas Dihajar Warga Usai Kepergok Perkosa Janda

Sebelumnya, Rizky sempat memiliki firasat menjelang kepergian ibunya itu.

Menurutnya beberapa waktu lalu, ibunya sempat beberapa kali meminta untuk bertemu.

Kemudian saat bertemu, menurutnya Lina menyampaikan hal-hal yang ia anggap seperti pesan terakhir.

Instagram/@aradwisagara
Instagram/@aradwisagara

Sule dan Rizky Febian menggotong keranda Lina

Baca Juga: Punya Suami Seorang Pilot, Unggahan Fitri Karlina Berhasil Buat Heboh Warganet, Sang Pedangdut Singgung Soal Berkah Akhir Tahun

Saat itu, ia memiliki firasat kurang baik terhadap ibunya.

"Ketika sampe ke tempat (bertemu dengan Lina) perasaan sudah gak enak, obrolan Mamah sudah menjurus, kaya mamah (berkata) melihat surga, ngomongin cara bersedekah, berpahala, memberikan pelajaran lainnya," kata Rizky.

(*)

Tag

Editor : Candra Mega Sari

Sumber Instagram, Antara