Find Us On Social Media :

Modal Punya Anak dan Mau Tinggal, Kota Ini Siap Beri Uang Rp 140 Juta dan Rumah Gratis Bagi Penduduknya, Berikut Penjelasan dari Walikota

Kota ini Menawarkan Uang Rp140 Juta Hingga Rumah Gratis Hanya dengan Tinggal dan Punya Anak, Ini Syaratnya!

Gridhot.ID - Pemerintah kota Locana di Italia mengguanakan cara unik untuk membuat kotanya ramai penghuni dan tetap hidup.

Tak tanggung-tanggung, walikota Locana rela mengeluarkan uang 8000 poundsterling atau sekitar Rp140 juta dan rumah gratis bagi siapapun yang mau tinggal di kotanya.

Syaratnya terbilang mudah, kamu hanya perlu tinggal dan memiliki bayi di Locana.

Baca Juga: Nyaris Tak Terekspos, Inilah Sosok Istri Pertama Didi Kempot, Tak Lontarkan Sepatah Kata Kecuali Doa Saat Antar Jenazah Suaminya ke Liang Lahat

Seperti dikutip dari Daily Mirror pada Selasa (29/1/2019), bagi Anda yang memutuskan untuk tinggal selama di kota Locana ini, Anda akan diberikan uang sekitar 8.000 pound atau sekitar Rp140 juta, oleh walikota Locana Giovanni Mattiet.Kota tersebut terletak di Piedmont, wilayah pegunungan di barat laut Italia.Penduduknya telah menyusut dari 7.000 penduduk pada awal 1900-an menjadi kurang dari 1.500 saat ini.

Baca Juga: Darah Keluar dari Paha Tapi Tak Ada Luka, Betrand Peto Alami Kejadian Mistis Sama Seperti Ruben Onsu Dulu, Suami Sarwendah Langsung Katakan Ini

Akibat penurunan jumlah penduduk ini, beberapa fasilitas kota seperti restoran dan sekolahan juga menghadapi penutupan.Pada tahun lalu, tercatat ada 40 kematian di kota itu dibandingkan kelahiran yang hanya berjumlah 10.