Find Us On Social Media :

Dagang Durian Sampai Ditempeleng Aparat di Hadapan Banyak Orang, Sersan Badri Rela Tahan Segala Emosinya Demi Misi Super Rahasia Menyusup ke GAM, Begini Endingnya

Kopassus

Gridhot.ID - Kopassus memang sudah menjadi pasukan super dari Indonesia.

Kemampuannya yang di luar nalar membuat mereka berhasil menangani misi sesulit apapun di lapang termasuk peperangan.

Kisah-kisah menarik pasukan elit Indonesia ini memang tak sedikit yang luput dari perhatian publik.

Sebagai prajurit komando, para anggota Kopassus dibekali berbagai keahlian khusus. Seperti kemampuan intelijen yang tak diragukan lagi.

Baca Juga: Amerika Serikat Ketakutan, China Dituduh Bangun Tentara Super yang Disempurnakan dengan Teknologi Bionik Canggih, Genetik Prajurit PLA Disebut Diotak-atik Demi Kekuatan di Luar Nalar

Satu di antaranya adalah kisah Sersan Badri (bukan nama sebenarnya), anggota satuan intelijen Kopassus atau Sandhi Yudha.

Melansir buku Kopassus untuk Indonesia, karangan Iwan Santosa dan EA Natanegara, Sersan Badri ditugaskan untuk masuk ke lingkaran utama Gerakan Aceh Merdeka (GAM) pada 2003.

Sebelum ditumpas habis, GAM sempat berulah beberapa kali di Aceh. Basis militer mereka berada di Lhokseumawe.

Sebelum memasuki GAM, selama satu tahun, Sersan Badri memetakan situasi lapangan Aceh terlebih dahulu.

Baca Juga: GridOto Award 2020 Digelar Secara Virtual Malam Ini, Ada 80 Penghargaan yang Bakal Diumumkan

Bukan perkara yang mudah bagi Sersan Badri untuk memasuki lingkaran GAM.

Misi yang dilakukan Sersan Badri bisa dibilang misi top secret alias misi super rahasia, hanya pimpinannya saja yang mengetahui misi tersebut