Find Us On Social Media :

RS Jatim Siap Terapkan Biaya Swab Rp 495 Ribu, Keputusan Mendadak Buat Pihaknya Kini Harus Tanggung Beban Berlebih

PT Kimia Farma Diagnostika resmi menurunkan harga tes PCR di seluruh gerainya di Indonesia.

Gridhot.ID - Presiden Jokowi baru saja kembali membuat keputusan menghebohkan di tengah wabah covid-19 ini.

Dikutip Gridhot dari Kompas.com, Presiden Jokowi menetapkan harga tes PCR maksimal Rp 495 ribu.

Banyak pihak langsung memberikan komentarnya terkait keputusan baik ini, salah satunya adalah pihak Rumah Sakit.

Baca Juga: Fans Jadi Puas, Terekam di Balik Layar, Totalitas Amanda Manopo Jadi Istri Arya Saloka Ini Mendadak Jadi Sorotan

Dikutip Gridhot dari Surya, sebagian rumah sakit (RS) di Jawa Timur mendukung kebijakan pemerintah tentang batasan tarif tertinggi pemeriksaan Covid-19 melalui metode Real Time Polymerase Chain Reaction (RT-PCR). Di mana harga batas tertinggi swab test untuk Jawa sebesar Rp 495.000.

"Prinsipnya, kami siap menjalankan keputusan pemerintah," kata Ketua Perhimpunan Rumah Sakit Seluruh Indonesia (PERSI) Jawa Timur dr Dodo Anando, Selasa (17/8/2021).

Dengan harga yang lebih terjangkau, tambah Dodo, masyarakat memang akan terbantu. "Memang ini akan sekaligus memberikan kemudahan akses bagi masyarakat," katanya.

Baca Juga: Berseteru Panas Karena Hal Ini, Ayah Rozak Tantang Jessica Iskandar untuk Menemuinya, Singgung Kelakuan Mantan Richard Kyle yang Membuatnya Emosi