Find Us On Social Media :

Bank Soal CPNS 2021, Yuk Pelajari Soal-soal TIU yang Mungkin Keluar saat SKD, Ada Kunci Jawabannya

Peserta CPNS mengikuti tes SKD berbasis CAT

GridHot.ID -  Inilah bank soal CPNS 2021.

Ya, sebagaimana yang diketahui, ujian SKD CPNS 2021 masih berlangsung.

Dalam ujian SKD CPNS 2021, ada tiga jenis tes yang akan diujikan yaitu Tes Intelegensia Umum (TIU), Tes Wawasa Kebangsaan (TWK), dan Tes Karakteristik Pribadi (TKP).

Dilansir dari TribunJateng.com, berikut ini contoh soal TIU CPNS 2021 beserta kunci jawaban dan pembahasan.

Baca Juga: Bank Soal CPNS 2021, Berikut Contoh-contoh Jenis Soal Tes Karakteristik Pribadi yang Kerap Muncul Dalam SKD

1. Bila naik kereta api harus membayar kontan atau memakai tiket abonemen. Badu naik kereta api padahal tidak membayar kontan. Simpulan?

A. Badu tidak membayar untuk naik kereta apiB. Badu membayar kontan untuk naik kereta apiC. Badu membayar dengan tiket abonemenD. Badu tidak mempunyai tiket abonemenE. Badu tidak mempunyai uang kontan

Jawabab: C

PembahasanUntuk naik kereta api dapat menggunakan salah satu dari 2 (dua) cara, yaitu membayar kontan atau memakai tiket abonemen. Kata hubung "atau" pada pernyataan tersebut menunjukkan bahwa hanya membutuhkan salah satu cara saja untuk naik kereta api. Jika Badu tidak membayar kontan berarti dia membayar dengan tiket abonemen.

Baca Juga: Bank Soal CPNS 2021, Ini Strategi Agar Lolos SKD, Sempurnakan TKP Hingga Bagi Waktu 100 Menit Secara Tepat, Simak Caranya