Konon Keberuntungan Bakal Menghampiri, Simak 4 Arti Kedutan di Alis Kanan Menurut Primbon Jawa

Jumat, 19 November 2021 | 10:13
Pixabay

Mitos Kedutan di Alis Kanan, Benarkah ini Pertanda Rejeki?

GridHot.ID - Primbon Jawa adalah hal yang masih dipercaya kebenarannya bagi sebagian masyarakat Jawa.

Melansir Sonora.id, dengan Primbon Jawa kamu bisa melihat watak seseorang melalui tanggal lahir, bulan atau pasaran lahir.

Selain itu, masyarakat Indonesia juga masih percaya dengan hal-hal yang berbau mitos.

Baca Juga: Pertanda Buruk, Inilah Arti Kedutan di Lengan Tangan Menurut Primbon Jawa

Salah satu mitos yang cukup dipercaya hingga sekarang adalah soal kedutan.

Namun, pernahkah Anda mengalami kedutan di paha kiri?

Dilansir dari Tribunbatam.id, kali ini, kami akan membahas mengenai kedutan di alis kanan ujung.

Baca Juga: Pernah Bermimpi Mandi Sambil Keramas? Bisa Jadi Pertanda Buruk, Berikut 6 Tafsir Mimpi Keramas Berdasarkan Primbon Jawa

Pertanda apakah kedutan di bagian ini?

Dilansir dari berbagai sumber, berikut ini beberapa arti kedutan di alis kanan ujung menurut Primbon Jawa.

1. Bertemu saudara atau teman lama

Jika Anda mengalami kedutan di bagian ini, maka tak perlu khawatir.

Kedutan di bagian ini merupakan sebuah pertanda baik.

Baca Juga: Arti Kedutan di Area Wajah Menurut Primbon Jawa, Waspada Jika Terjadi di Pipi Kanan Atas Dekat Mata

Anda akan dipertemukan dengan saudara atau teman lama Anda.

Tentu saja pertemuan ini akan mendatangkan kebahagiaan bagi Anda.

2. Keinginan akan terwujud

Bagi Anda yang mengalami kedutan di bagian ini, maka beruntunglah Anda.

Baca Juga: Diidam-idamkan Pria, 7 Weton Wanita Ini Paling Cantik, Baik Hati dan Jago Atur Keuangan, Cocok Dijadikan Pasangan Menurut Primbon Jawa

Menurut Primbon Jawa, kedutan di bagian ini merupakan sebuah pertanda baik.

Tak lama, keinginan atau cita-cita Anda yang belum sempat terwujud akan segera terkabul.

Hal ini tak luput dari kerja keras yang selama ini Anda lakukan.

3. Menemukan barang yang hilang

Tak berbeda jauh dari makna kedutan sebelumnya, kedutan di bagian ini juga merupakan pertanda baik.

Jika Anda kehilangan barang dan tak bisa ditemukan, maka dalam waktu dekat ini Anda akan segera menemukannya kembali.

Baca Juga: Ayah Ibunya Pasti Bangga, 5 Weton Anak Perempuan Ini Bakal Sukses Menurut Primbon Jawa, Dikenal Berbakti dan Pandai Mencari Rezeki

4. Mendapat rezeki

Berbahagialah jika mengalami kedutan yang satu ini.

Menurut Primbon Jawa, kedutan di bagian ini merupakan sebuah pertanda baik.

Anda akan mendapatkan rezeki melimpah dalam waktu dekat ini.

Baca Juga: Bakal Segera Ketemu Mantan hingga Aib Terbongkar, Berikut 4 Arti Kedutan di Paha Kiri Menurut Primbon Jawa

Rezeki ini bisa saja dalam bentuk uang, ataupun hal lain. (*)

Tag

Editor : Desy Kurniasari

Sumber Tribunbatam.id, Sonora.ID