GridHot.ID - Keluarga Rans Entertaiment memang selalu jadi sorotan.
Sultan Andara ini dieluh-eluhkan oleh publik, pasalnya siapa yang tidak mau jadi PNS alias Pegawai Nagita Slavina ?
Membuat karyawannya nyaman dengan segala fasilitas yang ia berikan, serta memiliki banyak anak perusahaan di bawah naungannya, membuat hal ini menjadi salah satu faktor Raffi Ahmad dan Nagita Slavina masuk dalam majalah Forbes.
Selain itu, jyga ada beberapa alasan lainnya loh, apa saja ? Yuk simak ulasan yang dilansir dari Suryamalang berikut ini.
Sultan of Content
Belum lama iniNagita Slavina dan Raffi Ahmad masuk majalah ForbesIndonesia dengan predikatThe Sultant of Content.
Headline "The Sultan of Content" itu muncul di cover depan majalah disertai foto Nagita Slavina dan Raffi Ahmad.
Dalam foto tersebut, pasangan yang dijuluki Sultan Andara ini memakai busana dark blue denganRaffi Ahmadyang memakai setelah jas.
Raffi Ahmad kemudian menuliskan ucapan terima kasih dan mengunggah foto covermajalah Forbes Indonesiadi Instagram-nya.
'Woww ... Alhamdulillah ... Terimakasih @forbesindonesia,' tulis Raffi Ahmad Rabu,, (9/2/2022) lalu.
Bahkan, sejumlah artis mulaiLunaMaya,PrillyLatuconsina,IrwansyahhinggaAchaSeptriasaikut berbangga atas capaian bosRANSCilegonFCitu.
'So cool' komentar @lunamaya.
'Banggaaa' tulis akun @prillylatuconsina96.
Lalu apa sebenarnya maksud predikat "The Sultan of Content" yang disematkanForbeskepada Nagita Slavina dan Raffi Ahmad ?
Creator Konten Positif
Nagita Slavina danRaffi Ahmadmasuk sebagai Edisi Bintang Digital Tahunan KeduaForbes.
Dalam edisi Februari 2022 ini,Forbestelah memilih lima pencipta yang telah membangun ketenaran dan kekayaan mereka melalui berbagai platform digital.
Nagita Slavina danRaffi Ahmandinggap salah satu yang berhasil memposting konten media sosial positif.
Dapat Membaca Peluang
Berangkat dari dunia hiburan,Raffi Ahmad danNagita Slavinatelah berubah dari penghibur menjadi pengusaha.
Melalui perusahaannya,RANS Entertaiment, Raffi Ahmad dan Nagita Slavinadianggap berhasil memanfaatkan audiens mereka.
Dengan terlibat secara dekat,pasangan suami istri inisebagai pembuat konten menggunakan platform mereka untuk tujuan selain hiburan.
Tujuan tersebut antara lain menyuarakan pesan sosial di masa-masa sulit ini, membantu UMKM, dan memperluas pembuatan konten mereka menjadi bisnis yang mapan yang tidak diabaikan oleh mereka ketika ingin berkolaborasi dengan pembuat konten yang sesuai dengan kampanye mereka.
Terakhir,Forbesberharap bisa terus memperluas daftar orang-orang seperti Raffi Ahmad dan Nagita di masa mendatang mengingat makin banyak pembuat konten yang memasuki industri ini.
Dengan bisnisnya yang merajelala, terlebih bisnis digitalnya, membuat penghasilan Raffi Ahmad dan Nagita Sllavina dipertanyakan. Berapa sih kisaran pendapatan yang mereka terima ?
Melansir Bangkapos.com yang mengacu data Social Blade,Raffi Ahmaddan Nagita Slavina lewat akun Rans Entertainment menjadi youtuber Indonesia dengan perkiraan penghasilan tertinggi, yakni di rentang 39.000 dollar AS- 624.700 dollar AS per bulan.
Jumlah itu setara Rp 561,60 juta - Rp 9 miliar (kurs Rp 14.400 per dollar AS).
Raffi Ahmad menggeser dominasi youtuber Deddy Corbuzier dan Baim Wong.
Pada tahun 2020, Deddy Corbuzier sempat menduduki posisi youtuber Indonesia dengan perkiraan penghasilan bulanan 29.100 dollar AS hingga 465.900 dollar AS.
Secara umum, pamor dan penghasilan bulanan Raffi-Nagita inijuga melejit mengalahkan sejumlah "artis" Youtube lainnya seperti Atta Halilintar dan Ria Ricis, yang memiliki jumlah subscribers paling banyak.
Berikut akumulasi pendapatanRans Entertaiment.
Jumlah subscribers ang saat itu masih 20,6 juta
Jumlah video yang diupload (akumulatif): 2.175
Jumlah penonton (akumulatif): 4,17 miliar
Proyeksi pendapatan per bulan: US$ 39.000 - US$ 624.700 setara Rp 561,60 juta - Rp 9 miliar (kurs Rp 14.400 per dollar AS).
Perhitungan tersebut baru mencantumkan penghasilan dari channel Rans Entertaiment, belum terhitung penghasilannya pada banyak pintu usahanya yang lain.
Dari jumlah tersebut, tak elak jika pasangan Sultan ini sangat memanjakan karyawannya.
Dilansir dari Tribunbogor.ocm,Raffi dan Nagita cukup getol memberi bonus untukkaryawan Rans Entertaiment
Tak sampai di situ saja, jalan-jalan hingga ke luar negeri pun menjadi bagian dari pekerjaan di RANS Entertainment.
Gaya hidupKaryawanRANS Entertainment pun menjadi hal yang tak luput dari rasa penasaran netizen. (*)