Find Us On Social Media :

Tips Bagi Penderita Asam Lambung Agar Bisa Menikmati Kopi Tanpa Khawatir Kambuh

Cara menikmati kopi untuk penderita asam lambung

GridHot.ID - Kopi adalah salah satu minuman favorit masyarakat Indonesia.

Namun sebagian orang menghindari minum kopi karena dianggap memiliki efek buruk bagi kesehatan, salah satunya menyebabkan asam lambung naik.

Seperti dilansir Gridhot.id dari Kompas.com, menurut Dr. Otto Lin, MD, ahli gastroenterologi di Virginia Mason, kafein merupakan salah satu penyebab dari refluks asam.

"Efek kafein pada tubuh dapat melemaskan sfingter esofagus bagian bawah, yang memungkinkan asam lambung naik ke kerongkongan," katanya seperti dikutip Popsugar.

Lantas, bagi para pencinta kopi, adakah cara yang aman mengonsumsi kopi yang aman di lambung?

Minum kopi memang sudah menjadi bagian dari gaya hidup dan kebiasaan sehari-hari.

Beberapa orang mengaku bahwa dengan minum kopi membantu produktivitas dalam bekerja.

Namun penderita asam lambung tidak dianjurkan untuk meminum kopi karena mengandung kafein yang dapat menyebabkan gejala asam lambung.

Efek kafein pada tubuh dapat melemaskan stingter esophagus bagian bawah yang mengakibatkan asam naik ke kerongkongan.

Meski demikian, bukan berarti Anda tidak bisa mengonsumsi kopi.

Terdapat cara aman untuk menikmati kopi agar asam lambung tidak kambuh, berikut penjelasannya:

 Baca Juga: Cepat Redakan Gejala Asam Lambung yang Menyiksa, 4 Teh Herbal Ini Bisa Jadi Opsi Selain Minum Obat Antasida