Find Us On Social Media :

Lowongan Kerja Lulusan S1, Kedutaan Besar Republik Indonesia Buka Kesempatan Emas di Posisi Ini, Simak Syarat dan Cara Mendaftarnya

Lowongan kerja Kedutaan Besar Republik Indonesia di Seoul

Gridhot.ID - Akhir tahun 2022 ini masih dibanjiri lowongan kerja dari berbagai instansi dan perusahaan.

Dikutip Gridhot dari laman Bursa Kerja Depnaker, salah satu instansi yang membuka lowongan kerja adalah Kedutaan Besar Republik Indonesia di Seoul, Korea Selatan.

Kedutaan besar (embassy) merupakan kantor utama dari perwakilan suatu negara di negara lain, yang biasanya, tetapi tidak harus, terletak di ibu kota negara penerima.

Konsulat adalah bentuk perwakilan diplomatik yang lebih kecil yang biasanya terletak di kota-kota besar negara penerima selain ibu kota, tetapi dapat pula berlokasi di ibu kota, apabila biasanya negara pengirim tidak memiliki kedutaan besar di negara penerima.

Selain sebagai perwakilan untuk negara di mana ia berada, perwakilan diplomatik juga bisa menjadi perwakilan tetap nonresiden untuk satu atau lebih negara lain.

Perwakilan nonresiden (disebut juga kedutaan besar merangkap) hadir untuk negara penerima tapi tidak menetap pada negara tersebut, dan menjadi bagian dari perwakilan diplomatik di negara lain.

Kini Kedutaan Besar membuka lowongan kerja untuk posisi Pegawai Setempat atau Local Staff.

Berikut syarat yang harus dipenuhi untuk bisa melamar di posisi tersebut:

Apabila pelamar mrasa sudah memenuhi persyaratan di atas, bisa segera menyusun berkas lamaran kerja terbaru yang berisi:

Baca Juga: Syok Ditagih Bayar Gaji Karyawan, Ruben Onsu Akui Ada Masalah di Perusahaan Geprek Bensu, Suami Sarwendah: Gue Kumpulin Semua HRD

Kemudian kirimkan berkas lamaran kerja tersebut ke email instansi yang berada di alamat:

rekrutmen@kbriseoul.kr