Find Us On Social Media :

Bisa Dilafalkan Sebelum Merebahkan Diri, Simak 4 Amalan Doa Sebelum Tidur yang Sering Diamalkan Rasulullah Tapi Jarang Diketahui

Ilustrasi Amalan Doa Rasulullah Sebelum Tidur yang Jarang Diketahui

GridHot.ID - Dalam Islam diajarkan bahwasannya sebelum terlelap tidur hendaknya membaca amalan doa sebelum tidur terlebih dahulu.

Namun, terdapat beberapa amalan kebaikan lain yang bisa dilakukan sebelum tidur.

Berikut ini amalan doa Rasulullah sebelum tidur yang jarang diketahui.

Melansir tribunjogja.com, tidur adalah suatu kegiatan rutin manusia.

Tidur adalah pengupayaan pengistirahatan diri guna menyegarkan diri agar dapat beraktifitas dikemudian hari.

Oleh karena itu tidur sangatlah dianjurkan, walaupun sebentar namun tidur adalah upaya yang baik untuk menjaga kesehatan.

Islam bukan hanya mengajarkan bagaimana salat, puasa, zakat dan ibadah wajib lainnya.

Islam juga mengatur amalan harian, seperti halnya tidur.

Tidur dalam Islam bukan sekedar memejamkan mata kemudian bangun.

Tapi Islam mengajarkan bagaimana tidur yang sekian waktu itu memiliki nilai pahala.

Maka Baginda Rasulullah SAW memberikan tips untuk mendapatkan tidur yang nyaman dan berpahala.

Baca Juga: Gus Mus Jelaskan Bisa Dibaca Setelah Sholat dengan Hitungan Ganjil, Berikut Amalan Doa dari Nabi Agar Punya Ilmu Bermanfaat