Find Us On Social Media :

Cara Ini Bisa Diterapkan untuk Mencegah Maag Kambuh di Bulan Puasa, Beberapa Jenis Makanan Ini Wajib Dihindari

Cara agar maag tak kambuh saat puasa.

GridHot.ID - Tak terasa sebentar lagi kita akan memasuki bulan Ramadhan 2023.

Jadwal puasa Ramadhan 2023 menjadi yang dinanti umat Islam di Indonesia.

Untuk menentukan permulaan Ramadhan, Kemenag menggunakan 2 cara, yaitu hisab dan juga rukyatul hilal.

Cara penentuan awal puasa Ramadhan dan Idul Fitri oleh Kemenag dilakukan dengan perhitungan matematis dan astronomis ditambah pengamatan langsung terhadap penampakan bulan.

Hasilnya akan diumumkan setelah sidang isbat.

Di sisi lain, dilansir dari Kompas.com, organisasi massa Islam Muhammadiyah memberikan perkiraan permulaan puasa Ramadhan dan Idul Fitri 2023.

Menurut prediksi dalam Kalender Islam Global 1444 H yang diterbitkan oleh Majelis Tarjih dan Tajdid PP Muhammadiyah, awal puasa Ramadhan 2023 diperkirakan akan jatuh pada Kamis, 23 Maret 2023.

Nah apa saja yang harus kita siapkan untuk bulan puasa?

Jangan lupa menyiapkan kondisi kesehatan dan menghindari salah satu penyakit yang paling rentan mengintai saat puasa, yaitu maag.

Kita harus tahu dulu nih, beberapa pemicu maag kambuh saat puasa dan cara mengatasinya.

Maag Saat Puasa

 Baca Juga: Miliki Kandungan Zat Gastrin, Konsumsi Susu Ternyata Tak Baik Bagi Penderita Asam Lambung, Ini Penjelasannya