Find Us On Social Media :

5 Arti Kedutan di Lengan Kiri, Primbon Jawa Ramalkan Datangnya Kegembiraan hingga Pertolongan

Ilustrasi kedutan di lengan kiri.

GridHot.ID - Kebanyakan orang telah merasakan kedutan dari waktu ke waktu.

Melansir Kompas.com, dilihat dari sisi kesehatan, kedutan merupakan salah satu sinyal yang diberikan oleh tubuh melalui otot.

Tak jauh berbeda dengan kram, kedutan merupakan hasil aliran listrik syaraf tak normal pada otot.

Sementara itu, dilihat dari sisi mitos, kedutan dipercaya sebagai pertanda akan terjadinya sesuatu.

Seperti misalnya kedutan di lengan kiri.

Melansir ribunbatam.id, berikut ini beberapa arti kedutan di lengan kiri menurut Primbon Jawa yang bisa Anda simak.

1. Pertanda akan mendapatkan kegembiraan

Anda yang mengalami kedutan di lengan kiri mungkin akan segera mendapatkan kegembiraan.

Dalam waktu dekat, Anda akan mendapat kegembiraan yang tak terduga.

Kegembiraan itu bisa jadi berupa barang yang diinginkan, maupun pertemuan dengan seseorang yang dirindukan.

Bersyukurlah dan jangan lupa berdoa agar arti kedutan ini benar-benar bisa menjadi kenyataan.

Baca Juga: 5 Arti Kedutan di Lutut Kiri Menurut Primbon Jawa, Siap-siap Kedatangan Tamu yang Akan Bawa Kabar Bahagia