Find Us On Social Media :

4 Arti Kedutan di Area Dada Menurut Pimbon Jawa, Salah Satunya Pertanda Bertemu Orang yang Dicinta

Ilustrasi arti kedutan di dada menurut Primbon Jawa

GridHot.ID - Kedutan merupakan gerakan otot yang tak terkedali.

Dalam beberapa kasus, kedutan bisa dilihat menggunakan mata telanjang.

Namun dalam kasus lainnya, kedutan hanya bisa dirasakan gerakannya tanpa bisa dilihat oleh mata.

Menurut Primbon Jawa, saat bagian tubuh mengalami kedutan, itu merupakan pertanda akan terjadinya sesuatu.

Terutama kedutan di dada.

Penasaran dengan penjelasannya? Yuk simak arti kedutan di dada menurut Primbon Jawa dilansir dari Tribun Batam.

1. Kedutan di dada sebelah kanan

Berbahagialah Anda jika mengalami kedutan pada bagian dada sebelah kanan.

Kedutan ini merupakan sebuah pertanda baik bagi Anda yang mengalaminya.

Dalam waktu dekat ini Anda akan dipertemukan dengan orang yang Anda cintai, yakni kekasih Anda.

2. Kedutan di dada sebelah kiri

Baca Juga: 4 Arti Kedutan di Pundak Kanan Membawa Kabar Baik, Primbon Jawa Ramalkan Adanya Rezeki Besar dan Keberuntungan