4 Arti Kedutan di Pipi Kiri, Salah Satunya Pertanda Sembuh dari Sakit

Jumat, 21 Juli 2023 | 08:42
Unsplash/Tamara Bellis

Ilustrasi arti kedutan di pipi kiri menurut Primbon Jawa

GridHot.ID - Kedutan merupakan salah satu sinyal yang diberikan oleh tubuh melalui otot.

Tak jauh berbeda dengan kram, kedutan merupakan hasil aliran listrik syaraf tak normal pada otot.

Dalam beberapa kasus, kedutan bisa dilihat menggunakan mata telanjang.

Namun dalam kasus lainnya, kedutan hanya bisa dirasakan gerakannya tanpa bisa dilihat oleh mata.

Diketahui, kedutan biasa terjadi di area wajah seperti mata, bibir, atau pipi.

Melansir TribunBatam.id, kedutan di pipi bagian kiri dipercaya sebagai tanda akan terjadi sesuatu.

Bagi yang penasaran, berikut arti kedutan di pipi kiri menurut Primbon Jawa yang bisa disimak.

1.Pertanda Kesedihan

Kedutan di pipi kiri bisa jadi pertanda kesedihan.

Anda akan menangis dalam waktu dekat ini. Tangis yang Anda alami ini semoga bisa membuat hati Anda lega.

2. Pertanda Rezeki Besar

Baca Juga: 4 Kedutan di Telapak Tangan Kiri Lekat dengan Pertanda Baik Menurut Primbon Jawa

Kedutan dipipi kiri juga bisa pertanda akan dapat rezeki besar.

Rezeki ini datangnya dari sesuatu yang tidak akan Anda duga sebelumnya.

3. Pertanda Sembuh dari Sakit

Kedutan di bagian ini juga merupakan sebuah pertanda baik.

Meski Anda sedang sakit, Anda akan mendapat kesembuhan dankebahagiaan.

4.Pertanda Jengkel

Berhati-hatilah Anda jika mengalami kedutan di bagian ini.

Menurut Primbon Jawa, konon kedutan di bagian ini merupakan pertanda buruk bagi yang mengalaminya.

Anda akan dibuat kesal dan jengkel dalam waktu dekat ini.

(*)

Tag

Editor : Siti Nur Qasanah