Ada sejumlah lagu hits yang dibawakan The Freedom suskes membuat tamu undangan ikut bernyanyi bersama.
Lagu-lagu yang dibawakan The Freddom antara lain seperti 'Kisah Cintaku', 'Until I Found You', dan 'Kita' dan salah satu lagu andalan, Mungkinkah yang seringkali dibawakan oleh Andre.
Saat lagu 'Kita', The Freedom mengajak Devano dan Harris Vriza bergabung di atas panggung.(*)