Find Us On Social Media :

Bermodal Mesin Pemotong, Karung Goni, dan Roda Bajaj, Seorang Penjual Popcorn Berhasil Ciptakan Pesawat Terbang Sederhana

Seorang pedagang popcorn asal pakistan berhasil menciptakan sebuah pesawa terbang sederhana dengan barang bekas.

Dia mengaku, mempelajari cara membangun pesawat terbang dari televisi dan cetak biru yang diperolehnya di internet.

Sebelumnya, rakyat Pakistan pernah amat bangga dengan kisah seorang ilmuwan yang konon bisa membuat mobil bertenaga air.

Pada 2012, rakyat Pakistan amat bangga dengan kisah itu sebelum akhirnya dibongkar sebagai kebohongan oleh sejumlah ilmuwan.

Baca Juga : Badannya Nyangkut di Kolong Bus Saat Pemeriksaan Kelayakan Mesin, Menteri Perhubungan Diminta Kempiskan Perut

Namun, Fayyaz menegaskan dia sudah menerbangkan pesawatnya dan bahkan temuannya itu sudah dilirik AU Pakistan.

Dia mengatakan, perwakilan dari AU Pakistan sudah mengunjunginya beberapa kali bahkan bersedia memberikan sertifikat untuk hasil karyanya.

Kini di halaman kediamannya di desa Tabur, Punjab banyak warga yang mengantre untuk melihat pesawat terbang ciptaannya.

Baca Juga : Greget, Pesawat Tempur TNI AU Siap Gugah Sahur Sepanjang Bulan Ramadhan di Langit Indonesia

Pria berusia 32 tahun itu mengatakan, sejak kecil dia bermimpi untuk bergabung dengan angkatan udara.