Viral Wanita 27 Tahun Asal Tegal Nikahi Kakek Dukun Berusia 83 Tahun Karena Cinta Pada Pandangan Pertama, Berikut Bahaya Wanita Menikahi Pria yang Jauh Lebih Tua Darinya

Selasa, 20 Agustus 2019 | 12:05
Instagram @yuni_rusmini

Pernikahan Mbah Dirgo 83 tahun dengan Nur 27 tahun.

Laporan Wartawan Gridhot.ID, Angriawan Cahyo Pawenang

Gridhot.ID - Sedang viral kabar pernikahan seorang wanita dengan pria yang terpaut usia sangat jauh.

Seorang wanita asal Tegal berusia 27 tahun diketahui menikah dengan seorang kakek yang usianya sudah menginjak 83 tahun.

Dikutip Gridhot dari Tribun Jateng, Kakek Sudirgo dan Nuraeni menikah di Desa Jatilaba, Kecamatan Margasari, Tegal, Jawa Tengah.

Baca Juga: Pernah Menjangkiti Siapapun, Penyakit Lambung Ternyata Bisa Lebih Mematikan dari Kanker, Hindari 4 Makanan Ini Demi Kesehatan Perut

Kisah cinta keduanya pun juga manarik untuk disimak.

Saat ditanya, Kakek Sudirgo mengaku justru Nuraeni yang jatuh cinta lebih dulu padanya/

Nuraeni disebut jatuh cinta pada pandangan pertama kepada kakek Sudirgo.

Baca Juga: Buntut Panjang Video 'Tanah Papua Tanah Israel Kedua', Mendagri akan Lakukan Pemanggilan Kepada Sekda Papua Hery Dosinaen

Kejadian terserbut berawal dari keluarga Nuraeni yang berkunjung ke kakek Sudirgo untuk melakukan konsultasi.

Kakek Sudirgo sendiri merupakan seorang dukun di desanya.

Banyak warga kampung yang berkonsultasi kepadanya meminta nasihat atau peruntungan, termasuk kedua orang tua Nuraeni.

Baca Juga: Demi Persatuan, Gubernur Khofifah Rela Nyanyi Lagu Daerah Papua Usai Minta Maaf Lewat Sambungan Telepon di Surabaya, Lihat Aksinya

Kakek Sudirgo pun menceritakan bahwa pada saat itu Nuraeni terus melihat dirinya.

"Saat itu, kedua orang tua Nuraeni datang ke rumah saya. Minta doa ke saya supaya usaha mereka laku," ungkap kakek.

Saat itulah Sudirgo menyadari kalau dirinya terus diperhatikan oleh Nur.

Baca Juga: Nasib Malang Mantan Petinju Muda Indonesia, Sabet Beberapa Gelar Juara Internasional Kini Pilih Banting Setir Jadi Kuli Bangunan, Alasannya Bikin Haru

Hingga akhirnya keduanya sering berhubungan via handphone dan sampai ke pernikahan.

Kakek Sudirgo sendiri sudah memiliki 8 buyut dan sadar diri dengan usianya hingga tak memikirkan pernikahan.

Namun Nuraeni terus mendekatinya hingga akhirnya hati sang kakek luluh.

Baca Juga: Gara-gara Gunakan Cotton Buds, Wanita Ini Hampir Tewas Akibat Infeksi Otak, Peneliti Ungkap Bagian Dalam Telinga Tak Perlu Dibersihkan

Wanita yang menikahi pria yang jauh lebih tua dari dirinya tentu memiliki kelabihan dan kekurangan tersendiri.

Dikutip Gridhot dari Hellosehat, ternyata ada bahaya tersendiri dari fenomena tersebut.

1. Merasa lebih canggung

Baca Juga: Ada Suaranya Tapi Tak Nampak Wujudnya, Viral Video Pemandangan Laut Terekam Suara Orang-orang Minta Tolong Tepat di Pantai Talise, Lokasi Bekas Tragedi Tsunami Palu

Tentu saja akan banyak omongan dari orang-orang terdekat tentang pernikahan keduanya.

Apalagi jika ditambah adanya perbedaan budaya di pernikahan keduanya.

Oleh karena itu, bersiaplah dengan cibiran dan tatapan aneh dari orang-orang sekitar ketika Anda memutuskan menikah dengan pria lebih tua.

Baca Juga: Viral, Pernikahan Kakek 83 Tahun dengan Gadis Berumur 27 Tahun di Tegal, Kemesraannya Bikin Iri Netizen: Resepnya Apa Mbah Bisa Dapat Wanita Muda?

Selama keduanya tulus saling mencintai dan pernikahan Anda tidak didasari oleh paksaan dan tidak melanggar hukum, tidak masalah.

2. Mendominasi hubungan

Semakin tinggi usia seseorang semakin banyak pula pengalaman yang dimilikinya.

Baca Juga: Nyentrik Tak Pakai Kebaya Saat Foto Bersama, Susi Pudjiastuti Ngaku Diejek Sri Mulyani, Disebut Tukang Labrak dan Tukang Pukul

Banyaknya pengalaman hidup tentu saja akan mempengaruhi karakter seseorang.

Hal inilah yang nantinya bisa berubah menjadi dominasi dalam suatu hubungan.

Pria yang mendominasi percaya bahwa wanita harus mengikuti dan menjalankan sesuatu sesuai caranya demi kebaikan bersama.

Baca Juga: Mengabdi di Pedalaman Papua, Diana Cristiana Terkejut Saat Pertama Kali Datang, Muridnya Lebih Kenal Bendera Bintang Kejora Daripada Merah Putih

Apalagi jika pasangannya tidak pernah komplain dan akan menimbulkan kondisi psikologis yang kurang baik.

3. Masalah seks dan keturunan

Setelah usia 35 tahun, kesuburan pria cenderung menurun sehingga akan sulit untuk mendapatkan kehamilan pada pasangannya.

Baca Juga: Rusuh Manokwari Diduga Akibat Terprovokasi Unggahan Media Sosial, Siber Bareskrim Polri Bakal Usut Akun Penyebar Konten Provokatif Kerusuhan Papua

Hal ini dilatarbelakangi berbagai kondisi terkait penuaan, seperti penurunan hormon testosteron dan kualitas sperma, masalah seksual seperti disfungsi ereksi dan sulit orgasme.

Jarak umur wanita juga mempengaruhi, peluang perempuan untuk cepat hamil disebut lebih kecil ketika pasangannya 5 tahun lebih tua dibandingkan mereka yang memiliki usia sama.

Hal-hal tersebut tentu saja hanya beberapa pertimbangan untuk menikahi pria yang jauh lebih tua.

Baca Juga: Sosok Hery Dosinaen, Sekda Papua yang Sebut 'Tanah Papua Tanah Israel Kedua', Pernah Jadi Tersangka Pemukulan Pegawai KPK

Selama keduanya tulus dan benar-benar menikah tanpa paksaan maka keduanya akan bahagia dengan caranya sendiri.

Pria yang lebih tua juga memiliki pengalaman lebih baik, secara finansial aman, dan terkenal lebih romantis sehingga mampun membuat wanita lebih nyaman.

(*)

Tag

Editor : Angriawan Cahyo Pawenang

Sumber hellosehat, Tribun Jateng