Tertangkap Basah Nyolong di Komplek TNI, Anggota Polisi Ini Gagal Melarikan Diri Saat Dikejar Warga, Kapolres Angkat Bicara

Jumat, 21 Februari 2020 | 16:13
Facebook KPTI (Komunitas Pekerja Tower Indonesia)/SITAC-CME-INSTALASI RADIO

Anggota polisi nyolong di komplek TNI

Grihot.ID - Entah apa yang ada di benak anggota Polisi ini.

Meski berstatus aparat, nyatanya ia justru terlibat aksi pencurian.

Tak tanggung-tanggung, ia melakukan aksi tak terpujinya di komplek TNI AU.

Baca Juga: Egianus Kogoya dan Lekagak Telenggen Tak Akan Bisa Berkutik, TNI-Polri Sudah Endus Pegerakan KKB Papua, Pembuat Onar di Bumi Cenderawasih Segera Dilumpuhkan

Anggota Polres Metro Jakarta Selatan berinisial PLG yang diduga terlibat pencurian terancam sanksi pemecatan.

Hal itu dikatakan Kapolres Metro Jakarta Selatan Kombes Pol Budi Sartono.

"Ya salah satu ancaman hukumannya ya itu (dipecat dari Polri)," kata Budi saat dihubungi, Kamis (20/2/2020).

Baca Juga: Terlihat Jelas Oleh Sniper TNI, Sepucuk Surat dari Anggota OPM Berisi Hal Tak Terduga, Ada Aktor yang Membelot dari Egianus Kogoya demi Trans Papua

Meski begitu, ia menjelaskan, opsi pemecatan bakal diputuskan setelah proses sidang pidana selesai.

"Intinya siapapun yang melakukan pelanggaran pidana atau apapun akan kita proses. Setelah pidana selesai, baru kode etik," ujarnya.

Peristiwa pencurian yang dilakukan PLG terjadi pada Jumat (14/2/2020) sekitar pukul 21.30.

PLG tidak sendiri. Ia dibantu dua rekannya yang merupakan warga sipil. Ketiganya mencuri baterai tower XL.

Baca Juga: Bak Disuguhi Hiburan Lawak, Tersangka TNI Gadungan Ini Bikin Ngakak Polisi dan Wartawan Saat Konferensi Pers, Jawab Ini Saat Ditanya Soal Janda Korbannya

PLG sempat mencoba melarikan diri menggunakan sepeda motor. Namun, ia ditangkap oleh warga dan diamankan ke POM AU.

Seorang anggota Polres Metro Jakarta Selatan berinisial PLG diduga terlibat pencurian di Komplek TNI AU Dirgantara 3 Halim Perdanakusuma, Jakarta Timur.

Kapolres Metro Jakarta Selatan Kombes Pol Budi Sartono membenarkan hal itu.

Baca Juga: Nyawa Sendiri Tak Diperhitungkan, Anggota TNI AU Ini Diam-diam Bohongi Keluarga Demi Selamatkan 238 Nyawa WNI di China: Saya Tidak Pernah Bilang Kalau Mau ke Wuhan

"Iya sedang ditangani di Polres (Jakarta) Timur," kata Budi saat dihubungi, Kamis (20/2/2020).

Namun, Budi tidak menjelaskan perihal di bagian atau divisi apa PLG bertugas.

"Yang pasti Polres Jakarta Selatan lah," ujarnya.

Peristiwa pencurian yang dilakukan PLG terjadi pada Jumat (14/2/2020) sekitar pukul 21.30.

Baca Juga: Pasang Bulu Mata Sambil Susui Bayinya, Artis yang Kini Resmi Jadi Istri TNI Ini Bagikan Kisah Uniknya, Jadi Ibu Persit Tapi Tetap Sederhana

PLG tidak sendiri. Ia dibantu dua rekannya yang merupakan warga sipil. Ketiganya mencuri baterai tower XL.

Facebook KPTI (Komunitas Pekerja Tower Indonesia)/SITAC-CME-INSTALASI RADIO
Facebook KPTI (Komunitas Pekerja Tower Indonesia)/SITAC-CME-INSTALASI RADIO

Baterai Tower yang dicuri anggota Polisi

PLG sempat mencoba melarikan diri menggunakan sepeda motor.

Namun, ia ditangkap oleh warga dan diamankan ke POM AU.

Baca Juga: Anggota TNI Jadi Pebinor, Nikahi Secara Siri Istri Orang Padahal Sudah Berkeluarga, Jeritan Hati Suami Sah Minta Keadilan KSAD Andika Perkasa

Diberitakan WartaKota sebelumnya, seorang oknum anggota polisi aktif yang bertugas di Polres Metro Jakarta Selatan berinisial PLG (41) tertangkap basah karena melakukan pencurian baterai BTS di Kelurahan Halim Perdanakusuma, Makasar, Jakarta Timur, Jumat (14/2/2020) lalu.

Kapolsek Makasar Kompol Edi Supriyatno menceritakan PLG menjalankan aksinya bersama dua orang temannya. Namun, ia dipergoki oleh anggota Polisi Militer TNI AU.

"Pelaku ini sering dilihat sama warga sekitar. Mereka beberapa hari ini sering mondar-mandir di dekat lokasi," kata Edi saat dikonfirmasi, Senin (17/2/2020).

Namun ketika melakukannya aksinya pada pukul 21.30 WIB, ketiganya dihampiri oleh anggota TNI. Saat ditanyakan, mereka malah mecoba kabur.

Baca Juga: Jatuh di Lokasi Keramat dengan Kemiringan Hampir 90 Derajat, Senjata Milik Anggota TNI yang Jadi Korban Heli MI-17 Justru Hilang, Diduga Dibawa Masyarakat yang Berburu

Facebook KPTI (Komunitas Pekerja Tower Indonesia)/SITAC-CME-INSTALASI RADIO
Facebook KPTI (Komunitas Pekerja Tower Indonesia)/SITAC-CME-INSTALASI RADIO

Anggota polisi nyolong di komplek TNI

"Dua temannya kabur duluan, tapi PLG gagal melarikan diri karena dihentikan oleh warga," katanya.

PLG kemudian digelandang ke Mapolsek Makasar untuk dimintai keterangannya.

Baca Juga: Andika Perkasa Berlinang Air Mata Saksikan Kondisinya, Sertu Rizka Nurjanah Ternyata Bukan Sosok Sembarangan di TNI AD, Mantan Model Istri KSAD yang Kini Terancam Buta

Meski PLG tercatat bertugas di Polres Metro Jakarta Selatan, namun kasusnya kini ditangani oleh Polres Metro Jakarta Timur sesuai dengan lokasi kejadiannya.

Tag

Editor : Dewi Lusmawati

Sumber Tribun Jakarta