Find Us On Social Media :

Niat Hati Ikut Syukuran Teman Kecil Lolos Jadi Anggota TNI, Pemuda Lembata Malah Dianiaya di Markas Koramil, Sang Ayah: Tak Tahu Bagaimana Nasibnya Kalau Saya Tidak Datang

ilustrasi perkelahian.

Namun, ia mendengar kabar putranya dibawa ke Markas Koramil Lewoleba pada Minggu (8/11/2020) sekitar pukul 19.00 WITA.

"Ternyata, keesokan harinya ia dijemput tanpa sepengetahuan kami orangtua," kata Marsel.

Baca Juga: Anggotanya Tetap Dilaporkan Meski Permintaan Maaf Telah Terucap, Mantan Pangkostrad Ketua Rombongan Moge Aniaya TNI di Bukit Tinggi: Persoalan Kecil Bisa Jadi Besar

Marsel pun menyusul ke Kantor Koramil. Di sana, ia mendapati anaknya sedang dianiaya sejumlah oknum anggota TNI.

Marsel mengaku memohon sebanyak empat kali agar anaknya tak dipukuli.

Baca Juga: Masih Jalani Hukuman 3 Tahun Penjara, Habib Bahar Bin Smith Sudah Ditetapkan Jadi Terangka Lagi, Polisi: Dia Menganiaya Sopir Grab...

"Saya memohon sampai empat kali agar setop memukul, tetapi mereka tidak gubris. Tidak tahu lagi bagaimana nasibnya kalau saya tidak datang ke Markas Koramil itu," kata Marsel. (KOMPAS.com/Nansianus Taris)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Seorang Pemuda Dianiaya Oknum Anggota TNI di Markas Koramil, Danramil: Kami Minta Maaf... (*)