Find Us On Social Media :

Banyak Disoroti Karena Parahnya Kasus Covid-19, Nyatanya Bukan Indonesia Saja yang Alami Lonjakan 4 Hari Capai 1 Juta Kasus Positif, Negara-negara Ini Ternyata Alami Masalah Serupa

Pemakaian masker saat mengendarai mobil sendirian.

3. Jepang

Dilansir dari Reuters, Minggu (13/12/2020), Jepang melaporkan terjadinya lebih dari 3.041 kasus baru dalam satu hari pada Sabtu (12/12/2020).

Hal tersebut baru terjadi pertama kali di Jepang dan peningkatan jumlah pasien Covid-19 terus terjadi selama musim dingin. 

Ibu Kota Jepang, Tokyo, mengonfirmasi adanya penambahan sebanyak 621 kasus.

Sejauh ini, telah terdapat 2.588 orang meninggal akibat virus corona

Baca Juga: Bundanya Ketawa dari Jauh, Betrand Peto Disebut-sebut Lagi Kasmaran, Ruben Onsu: Anak Juga Punya Kehidupan

4. Korea Selatan

Masih dari sumber yang sama, Minggu (13/12/2020), Korea Selatan tengah memerangi pandemi Covid-19 gelombang ketiga.

Sebelumnya, negara tersebut telah berhasil mengendalikan penyebaran virus corona.

Namun, Korea Selatan kembali melaporkan adanya 1.030 infeksi virus korona baru pada Minggu (13/12/2020).

Baca Juga: Mencak-mencak Dikabarkan Meninggal Dunia, Robby Purba: Kek Gini Dilaporin Nangis-nangis Nanti!

Presiden Korea Selatan, Moon Jae-in menaikkan level lockdown setelah terjadinya lonjakan kasus positif Covid-19.

Di ibu kota Korea Selatan, Seoul melarang pertemuan yang dihadiri lebih dari 50 orang dan restoran tidak diperkenankan melayani pelanggan di atas jam 9 malam.(*)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "4 Negara yang Kembali Mengalami Lonjakan Kasus Covid-19, Mana Saja?"