Find Us On Social Media :

Jerinx Curhat Dimusuhi Pengikutnya hingga Minta Tak Didiskriminasi, Suami Nora Alexandra Sebut Dukungannya Terhadap Vaksinasi Kini Picu Polemik

Jerinx SID dan Nora Alexandra

Menurutnya setiap orang dapat menjadi agen perubahan perilaku kesehatan bagi lingkungan sekitar. Hal ini bisa diawali dari tiap individu.

Wiku berharap momen Jerinx ikut vaksin dapat mendorong perubahan perilaku masyarakat terkait vaksin Covid-19.

"Setiap orang dapat menjadi agen perubahan perilaku kesehatan bagi lingkungannya diawali dengan menjalankannya dari diri sendiri," ujarnya.

Baca Juga: Hot News! Namanya Tercoreng Usai Dituding Hina Orang Indonesia, Sunny Dahye Gandeng Pengacara Laporkan Akun Anonim Hingga Minta Maaf: Aku Tidak Sempurna

Jerinx juga tidak diam, dia malah lebih dulu mengajak orang-orang yang belum yakin untuk vaksin karena riwayat medis seperti dirinya agar berkonsultasi dengan dokter ahli terlebih dahulu.

"Jangan khawatir, konsultasikan dengan dokter, cari vaksin yang sesuai dengan kondisi riwayat medis, jika memang tidak/belum boleh divaksin, dokter pasti tidak akan menyarankannya," tulis Jerinx.

"Yuk bersama kita dukung Indonesia agar lekas kembali bangkit," ujar Jerinx dalam unggahannya. (*)

Baca Juga: Mantan Terindah Ayu Ting Ting Terugkap, Disebut Kerap Bawakan Bekal untuk Sang Biduan, Ini Sosoknya yang Buat Ceo Trans Media Tercengang