Find Us On Social Media :

Tercatat Jadi Erupsi yang Kelima Sepanjang Sejarah, Berikut Rentetan Letusan Gunung Semeru, Pertama Aktif di Tahun 1818

Gunung Semeru

1 Desember 2020

Setahun belakangan, Gunung Semeru kembali menunjukkan aktivitas vulkanik.

Pada Selasa (1/12/2020) mulai pukul 01.23 WIB, Gunung Semeru kembali mengalami letusan yang diikuti guguran awan panas dari puncak.

Adapun jarak luncur guguran awan panas ini mencapai 2-11 kilometer.

Terpantau dari laman resmi Magma Indonesia ESDM, status Gunung Semeru sampai pada Sabtu (16/1/2021) adalah Level II Waspada.

Baca Juga: Selamat Jalan Pujaanku, Innalillahi, Penyanyi Cantik Asal Bandung Ini Meninggal Dunia Usai Dirawat di Rumah Sakit, Air Mata Pun Tumpah

Letusan 2021

Gunung Semeru kembali mengalaim erupsi pada 2021.

Bermula pada awal 2021, Sabtu (16/1/2021) sekitar pukul 17.24 WIB, Gunung Semeru terlihat asap dari Gunung Semeru.

Menurut laporan pengamatan visual sementara, terlihat asap meluncur ke arah tenggara yang diduga dari kawah Jonggring Kaloko berwarna kelabu pekat dalam volume yang besar.

Adapun jarak luncur awan panas guguran Gunung Semeru kurang lebih sekitar 4,5 kilometer.

Baca Juga: Ayah Bibi Ardiansyah Hanya Bisa Tertunduk Dengar Nasihat Ulama Bahas Hak Wali Gala Sky, Dapat Perwalian Belum Tentu Bisa Mengasuh Anak Vanessa Angel