Find Us On Social Media :

Lulusan SMK Jangan Minder, 7 Jurusan Kuliah Ini Cocok untuk Tambah Peluang Kerja, Makin Ahli Gaji Makin Tinggi

Ilustrasi anak SMK

Gridhot.ID - Pada tahun 2017 lalu, sempat heboh terkait tingkat pengangguran di Indonesia.

Dikutip Gridhot dari Tribunnews, 11,41 persen pengangguran berasal dari lulusan SMK pada masa itu.

Hal ini cukup mengejutkan karena lulusan SMK sudah dipersiapkan untuk langsung menghadapi dunia kerja.

Namun bagi mereka yang ingin kembali mengasah skil dan mencari ilmu, ada jalan untuk bisa melanjutkan pendidikan.

Dikutip Gridhot dari Kompas.com, tidak hanya untuk anak SMA/MA/Sederajat, tetapi anak SMK juga dapat meneruskan ke jenjang pendidikan tinggi. Tentu, semua harus linier dengan jurusannya.

Namun, kegalauan dalam memilih jurusan kuliah menjadi salah satu persoalan yang seringkali dihadapi oleh lulusan SMK.

Kira-kira apa ya jurusan kuliah yang cocok? Berikut ini 7 jurusan kuliah yang bisa kamu jadikan referensi saat bingung menentukan jurusan mana yang harus dipilih.

Kalau bisa, pilihlah jurusan yang linier dengan keahlian kamu sebelumnya. Apa saja jurusan kuliah untuk anak SMK?

Jurusan kuliah untuk anak SMK

Baca Juga: Ingat Tuyul Kecil di Sinetron Tuyul dan Mbak Yul? Jarang Muncul di Layar Kaca, Ony Syahrial Ternyata Perdalam Ilmu Agama, Begini Perubahannya

Melansir laman Ruangguru, Kamis (13/1/2022), ini 7 jurusan kuliah untuk anak SMK berikut prospek kerjanya:

1. Jurusan Akuntansi