Gridhot.ID - Asam lambung nyatanya diderita oleh banyak orang.
Dikutip Gridhot dari alodokter, nyatanya gejala asam lambung bisa muncul minimal dua kali dalam seminggu.
Penyakit yang bisa menyerang anak-anak maupun orang dewasa ini memang cukup beresiko.
Gejalanya bahkan hampir mirip dengan serangan jantung atau nyeri dada.
Dikutip Gridhot dari Kompas.com, penyakit asam lambung merupakan salah satu gangguan naiknya asam lambung ke kerongkongan.
Asam lambung dapat mengakibatkan sakit tenggorokan, suara serak, dan rasa tidak nyaman di mulut.
Jika tidak ditangani dengan tepat, asam lambung bisa menimbulkan gejala kronis berupa gastroesophageal reflux desease (Gerd) yang ditandai dengan rasa nyeri di perut bagian atas atau dekat dada.
Untuk mengatasinya, Anda bisa menerapkan beberapa cara menurunkan asam lambung, baik dengan mengubah gaya hidup hingga mengatur asupan makan.
Berikut sejumlah minuman yang bisa dikonsumsi untuk menurunkan asam lambung.
1. Susu
Selain makanan, minum susu juga bisa menurunkan asam lambung.