Find Us On Social Media :

Primbon Jawa Menyebut Anda Akan Dapatkan Banyak Rezeki hingga Merasakan Kebahagiaan Tak Terkira, Simak 5 Arti Kedutan Area Dada Berikut Ini

Ilustrasi arti kedutan area dada menurut Primbon Jawa.

3. Kedutan di tengah dada

Jika anda mengalami kedutan di bagian ini, maka beruntunglah anda.

Karena kedutan di bagian ini merupakan pertanda baik.

Anda akan segera memperoleh rezeki yang besar.

Rezeki ini berasal dari sumber yang tidak pernah anda duga sebelumnya.

Anda pun bisa memenuhi kebutuhan dan membeli baran yang diinginkan.

Baca Juga: Ibadah Lancar dan Nyaman, Berikut Rekomendasi Menu Sahur dan Buka Puasa untuk Penderita Maag

4. Kedutan di tulang belakang dada

Berbeda dengan makna kedutan sebelumnya, kedutan di bagian ini merupakan suatu pertanda yang mungkin kurang baik.

Menurut Primbon Jawa, anda akan mengalami sakit ataupun malah akan mengalami kesusahan dalam hidup.

Untuk itu, berdo'alah kepada Tuhan Yang Maha Kuasa, agar hal ini tidak terjadi.

Selain itu, pastikan untuk selalu menjaga kesehatan agar tidak jatuh sakit.

5. Kedutan di dada sebelah kiri atas

Bagi anda yang mengalami kedutan di bagian ini, maka beruntunglah anda.

Dalam waktu dekat ini anda akan merasakan kebahagiaan yang tak terkira.

Sayangnya, tak disebutkan kebahagiaan apa yang dimaksudkan di sini.

Intinya, kebahagiaan ini merupakan berkah yang patut disyukuri.

(*)