Find Us On Social Media :

CPNS dan PPPK 2023 Dibuka 17 September, Ini Daftar Instansi yang Sudah Umumkan Formasi

Daftar instansi yang sudah umumkan formasi CPNS dan PPPK 2023

4. Formasi CPNS BRIN

Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) akan membuka formasi untuk CPNS 2023 sebanyak 500 peneliti ahli muda.

Kepala BRIN Laksana Tri Handoko telah mengkonfirmasi terkait adanya pembukaan 500 formasi di CPNS 2023.

"Iya benar (ada pembukaan 500 formasi CPNS 2023), hanya untuk kualifikasi minimal S3," kata Laksana kepada Kompas.com, Rabu (6/9/2023).

"Tahun ini seluruh formasi hanya untuk CPNS, karena tahun lalu seluruhnya untuk PPPK," terangnya.

5. Formasi PPPK DIY 2023

Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) Amin Purwani mengatakan bahwa pihaknya hanya membuka lowongan PPPK pada seleksi CASN 2023.

"CPNS tidak ada formasi. PPPK semua," kata Amin, Kamis (24/8/2023).

Ia pun merinci formasi PPPK yang dibutuhkan, antara lain:

Baca Juga: 8 Instansi yang Buka Formasi CPNS untuk Lulusan SMA/SMK, Ini Syarat yang Harus Dipenuhi Pelamar

6. Formasi PPPK Pemkot Blitar

Senada, pemerintah kota (Pemkot) Blitar, Jawa Timur juga hanya membuka lowongan PPPK pada CASN 2023.