Find Us On Social Media :

Garis Tangan Bentuk V, Dianggap Memiliki Keistimewaan dalam Hal Relasi

Ilustrasi - Garis tangan berbentuk V.

Misalnya kedua telapak tangan memiliki garis berbentuk huruf V akan saling menguatkan.

Garis tangan berbentuk V ini biasanya berada di ujung atas.

Lokasinya, berada di antara garis hati dan garis kepala.

Berada di tangan kanan ataupun kiri, pemilik garis tangan ini biasanya sulit menentukan pilihan yang tepat dalam kehidupan.

Misalnya, dalam hal pekerjaan, karir, dan jodoh.

Selain itu, pemilik garis tangan ini adalah seorang teman yang bisa diandalkan dalam situasi apapun.

Lalu, dalam hal perjodohan orang yang memiliki garis tangan berbentuk V ini juga dikatakan cukup beruntung.

Sebab ia diramalkan akan memiliki pasangan yang selalu mendukung dengan penuh cinta dan kasih sayang yang kuat.

Itulah makna garis tangan berbentuk V yang dianggap memiliki keistimewaan dalam hal relasi.

Ia memiliki teman yang bisa mendukungnya, serta memiliki pasangan yang akan selalu membantunya.(*)