Find Us On Social Media :

Pesek atau Mancung? Ternyata Bentuk Hidung Seseorang Bisa Ungkapkan Kepribadian Seseorang, Kamu yang Mana nih

Pesek atau Mancung? Ternyata Bentuk Hidung Bisa Mengungkapkan Kepribadian Seseorang, Kamu Termasuk yang Mana nih?

Laporan Wartawan Gridhot.id, Septiyanti Dwi Cahyani

Gridhot.id - Ada banyak hal yang bisa dijadikan media untuk menjelaskan kepribadian seseorang, termasuk dari bentuk hidung.

Salah satu bagian dari tubuh kita memang bisa dijadikan untuk mengunkapkan kepribadian seseorang, contohnya adalah bentuk hidung itu sendiri.

Mau tahu kepribadian seseorang berdasarkan bentuk hidungnya?

Baca Juga : Bersifat Romantis, Sagittarius dan 6 Zodiak Berikut Bikin Pasangan Bahagia

Langsung simak di sini yuk..

1. Bentuk hidung mancung

Orang yang memiliki bentuk hidung mancung atau memiliki tulang hidung panjang dikenal sebagai sosok yang ambisius.

Baca Juga : Rayakan Ulang Tahun Pernikahan ke 27, Inilah Perjalanan Cinta Shah Rukh Khan dengan Gauri Khan

Mereka cenderung terobsesi pada kehidupan yang profesional dan pribadi mereka sendiri.

Biasanya, orang-orang ini adalah tipe seorang pekerja keras.

2. Bentuk hidung pesek

Baca Juga : 5 Zodiak yang Sering Bersikap Sinis kepada Orang Lain, Scorpio Termasuk!

Mana nih, yang bentuk hidungnya pesek?

Orang dengan bentuk hidung pesek biasanya termasuk tipe seseorang yang sensitif.

Mereka adalah tipe orang yang sangat setia dan dapat menghargai perasaan orang lain.

Baca Juga : Mengenal Afdhal Yusman, Papa Muda yang Kerap Membintangi FTV Bertemakan Azab

3. Bentuk hidung runcing

Yang ketiga adalah bentuk hidung runcing.

Seseorang yang memiliki bentuk hidung runcing merupakan tipe orang yang pandai.

Baca Juga : Dinobatkan Sebagai Menteri Terbaik di Dunia, Inilah Potret Ruang Kerja Sri Mulyani yang Homey Banget

Mereka juga sangat berbakat dalam mengatur keuangan.

Wah, cocok banget jadi calon istri nih.

4. Bentuk hidung dengan lubang berukuran besar

Baca Juga : Pernah Menikah dengan Rachmawati Soekarnoputri, Inilah 4 Fakta Dicky Suprapto Mantan Suami Suzzanna

Apakah lubang hidungmu berukuran besar?

Jika ya, maka kamu adalah tipikal orang yang suka menghamburkan-hamburkan uang.

Ingat nabung guys...

Baca Juga : Dari Formal Sampai Kasual, Intip 7 Mix and Match Baju Putih Ala Nikita Willy!

5. Bentuk hidung dengan lubang hidung kecil

Sebaliknya, seseorang yang memiliki ukuran lubang hidung kecil diyakini sebagai orang yang berkomitmen kuat.

Mereka memiliki komitmen yang kuat terhadap hubungan pribadi maupun keluarga.

Baca Juga : Kematian Choky dan Snowy, 2 Anjing Peliharaan Keluarga FX Ong Sempat Buat Polisi Kebingungan

Nah, kamu termasuk tipe yang mana nih? (*)