Sarita tak ikut mengucapkan selamat untuk Irwan Mussry seperti komentar-komentar netizen lain.
Dikutip dari TribunJatim.com, ibunda Shafa Harris itu menuliskan doa bagi pasangan pengantin baru tersebut.
Baca Juga : Maia Estianty: Hinaan Itu Bukan Akhir Dunia, yang Penting Adalah Pembuktianmu di Masa Depan
"Bahagianya," tulis akun @queen_saritaabdulmukti dengan tambahan emoji cium.
Komentar Sarita Abdul Mukti pun dibalas Maia Estianty.
"Makasih jeng," balas akun @maiaestiantyreal.
Sarita lalu memberikan doa baik untuk kedua pengantin baru tersebut.
"Langgeng bahagia dunia akhirat yaa darling," tulisnya.

Sarita Abdul Mukti menuliskan doa khusus bagi pasangan Maia Estianty dan Irwan Mussry