Gridhot.ID - Apa menu sarapan favoritmu setiap hari?
Sarapan favorit yang dikonsumsi setiap pagi ternyata bisa mengungkap rahasia kepribadian dan karaktermu.
Ada yang biasa sarapan dengan roti, nasi, bubur, camilan, buah, sayur atau pun secangkir kopi.
Tentunya, beberapa orang memiliki menu makanan favorit.
Nah, berikut ini cara mengungkap rahasia kepribadian dari menu sarapan makanan favoritmu, seperti dikutip TribunSolo.com dari berbagai sumber:
Baca Juga : Awas Baper, Libra dan 4 Zodiak Ini Punya Kepribadian yang Bisa Bikin Orang Lain Merasa Nyaman
1. Telur
Orang yang suka sarapan telur disebut-sebut memiliki karakter pekerja keras dan 'to the point'.
Mereka juga menyukai kerpraktisan.
Selain itu, penggemar sarapan pagi dengan telur adalah pribadi yang suka keindahan, kenyamanan, dan kerap menuntut kesempurnaan.
Maka tidak heran jika mereka dianggap bijaksana dan menyenangkan oleh orang di sekitarnya.
Baca Juga : Keuangan Hingga Asmara, Desember jadi Bulan Keberuntungan Buat 4 Zodiak ini!