Senyawa inilah yang membuat kita akan mudah orgasme.
Klimaks
Hypothalmus sebagai bagian dari otak yang mengendalikan suhu tubuh, rasa lapar, dan tidur memiliki tanggung jawab besar selama proses bercinta hingga menuju klimaks.
Saat kita mencapai orgasme besar, darah kita akan terpompa, pupil mata melebar, dan dopamin juga terlepas.
Saat orgasme
Sebelum tubuh kita mencapai garis akhir, otak akan diisi penuh oleh dopamin dan juga serotonin, yang merupakan senyawa hormon bahagia.
Baca Juga : Minta Posisi Bercinta Ini Nanti Malam, Bisa Membuat Badan Kamu Sehat dan Bugar
Jadi, saat kita "keluar", wajar bukan, jika kebahagiaan kita seperti meledak-meledak.
Sahabat NOVA, jadi begini, ya, rupanya reaksi tubuh perempuan saat alami orgasme! (Nova.grid.id/Tentry Yudvi Dian Utami)
Baca Juga : Tidak Perlu Jurus Kama Sutra, Ini Posisi Bercinta yang Membuat Wanita Merasa Terpuaskan