
Syahrini masuk dalam daftar artis terkaya di Indonesia.
Dalam acara tersebut, Syahrini masuk dalam deretan artis Indonesia terkaya, nomor 8 di bawah Nagita Slavina yang memiliki kekayan hingga Rp 18.9 miliar.
Namun, pernah dilaporkan di laman celebrity net worth , Syahrini diketahui memiliki aset kekayaan mencapai 20 juta Dollar AS, atau setara dengan Rp 280 miliar.

ASet kekayaan syahrini capai Rp 280 M
Memiliki aset hingga Rp 280 miliar, ternyata berikut ini 8 sumber kekayaan Syahrini.
Baca Juga : Bukan Krakatau, 2 Letusan Gunung di Indonesia ini Jauh Lebih Dahsyat Hingga Hentikan Perang!
- Penyanyi
Penghasilan Syahrini untuk sekali tampil bernyanyi bisa mencapai Rp 200 juta.
Hal ini tampak disampaikan oleh adik kandung sekaligus manajernya, Aisyahrani saat bertamu di acara Hotman Paris Show, yang tayang (4/7/2018) lalu.
"Nyanyinya dia Rp 200 juta sekali show, sehari kadang dua kali. Ada juga yang private," ujar Aisyahrani.
Dalam sehari, Syahrini diketahui bisa dua atau tiga kali show bernyanyi.
Bahkan untuk undangan yang private, biaya show Syahrini sangat fantastis.