Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Terungkap, Ini 7 Rahasia Pramugari yang Tidak Diketahui Penumpang

None - Jumat, 18 Januari 2019 | 13:50
Ilustrasi pramugari

Ilustrasi pramugari

Secara umum pilot tahu apa yang ada di depan pesawat setiap saat, tetapi turbulensi parah memang terjadi secara tak terduga dari waktu ke waktu.

Turbulensi

Turbulensi

6. Apa yang terjadi ketika pesawat tersambar petir?

Pesawat dirancang untuk terkena petir baik di udara maupun di tanah.

Kulit pesawat bertindak sebagai konduktor untuk mencegah petir memasuki bagian dalam pesawat.

Baca Juga : Jaket Bomber Hitam yang Dipakai Megawati dan Pendukung Jokowi Tuai Pujian Prabowo Subianto

Petir bahkan bisa dialihkan keluar melalui sayap dan ekor.

"Terima kasih kepada para insinyur yang merancang pesawat," ucapnya.

Jet Lag Setelah Perjalanan Jauh? Atasi Dengan 5 Makanan Ini!
iStockphoto

Jet Lag Setelah Perjalanan Jauh? Atasi Dengan 5 Makanan Ini!

7. Adakah tips untuk mengatasi jet lag?

"Minum banyak air!" jawabnya singkat.

Selain itu, ia menyarankan agar penumpang menyesuaikan waktu sebelum berangkat ke negara tujuan. (TribunTravel.com/Sinta Agustina)

Source :TribunTravel.com

Editor : Grid Hot





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x