Kesadarannya menguat ketika ia melakukan perjalanan ke Bali.
Ia menemukan seorang pria yang tepat, yang kini jadi suaminya.
Baca Juga : Jokowi Sebut Putrinya Kahiyang Ayu Tak Lulus Seleksi CPNS Saat Debat Capres, Berikut Perolehan Poinnya
Di awal pertemuan mereka, Garza yang saat itu berusia 30 tahun dan suaminya (perancang aplikasi berusia 39 tahun) menonton film panas bersama.
Pria itu mulai berbicara secara baik-baik dan menanyakan bagaimana kebiasaan Garza itu bermula.
Mendapatkan perhatian yang tulus, Garza merasa aman, didukung, dan bisa jadi dirinya sendiri.
Sekembalinya ke LA, Garza mulai mencoba beberapametode untuk menghilangkan kecanduannya.
Dibantu sang suami, Garza melakukan yoga dan terapi, dan ia berhasil tidak menonton film panas selama enam bulan.
Garza mengaku masih sesekali menonton untuk tujuan tertentu, dan digunakan secara sehat.
Menyadari kecanduan yang ia alami juga banyak dialami orang lain, ia ingin mengungkapkan bahwa kecanduan seksual itu bisa diatasi, dan Garza berhasil melakukannya. (*)