Unggahan tersebut ramai di twitter bahkan menjadi trending topic dengan tagar #ErintaulanySakitJiwa.
Tahu dirinya jadi bulan-bulanan netizen, Erin Taulany menghapus unggahan Instagram Storynya, dan mematikan kolom komentar.
Sang Ustaz meminta pendapat Pengacara Sunan Kalijaga perihal tindakan yang telah dilakukan Erin.
Baca Juga : Misteri Wafatnya R.A Kartini, Inilah Penyakit Penyebab Kematiannya
Unggahan Erin disebut sang Ustaz bisa kena pasal penghinaan menurut undang-undang ITE.
Seakan menjawab pertanyaan Ustaz Derry, kini akun @erintaulany telah dilaporkan ke kepolisian atas unggahannya.
Diketahui dari surat bukti lapor yang beredar, pelapor adalah seorang pengacara bernama M. Firdaus Oibowo.
Baca Juga : Banting TV Setelah Prabowo Kalah di Quick Count : Saya Buktikan, Saya Tak Takut Rugi Televisi
Akun Erin Taulany dilaporkan dengan dugaan telah melakukan pencemaran nama baik.(*)
Source | : | Grid.id |
Penulis | : | None |
Editor | : | Seto Ajinugroho |
Komentar