Sang ibu kini telah didakwa pasal perdagangan anak untuk pelacuran, penahanan ilegal dan pemaksaan terhadap anak.
Sementara pria tersebutdituduh memerkosa anak di bawah 16 tahun dan penganiayaan anak di bawah 15 tahun.
Korban kini telah dirawat oleh Kementerian Pembangunan Sosial dan Keamanan Manusia.
Kasus pelecehan anak ini pun masih dalam penyelidikan dan menjadi perhatian otoritas Thailand setelah pengaduan diajukan ke Dhamrongtham Centre.
(*)