"Jam 3 pagi sudah berangkat dari rumah. Saya piatu, pulang pergi sendiri," ujar Karim.
Dalam foto yang beredar Karim tampak tak mengenakan sepatu, ia hanya memakai sendal dan membawa tas berisi peralatan sekolah.
Baca Juga : Niatnya Obati Wasir, Obeng Sepanjang 20 Cm Justru Nyangkut dalam Dubur Tukang Kayu Selama Dua Hari
Karim tak memakai sepatu karena neneknya tak memiliki uang untuk membelikannya.
Bahkan sehari-hari saat ke sekolah, Karim tak diberi uang jajan, hanya ongkos untuk naik KRL.
"Saya ga punya sepatu, Ga dikasih uang jajan, cuma dikasih uang ongkos pulang pergi doang," kata Karim.
Baca Juga : Viral Video Sepasang Remaja Berbuat Mesum di Ruang IGD Rumah Sakit, Diduga Direkam Secara Candid
Diketahui Karim tinggal bersama dengan nenek dan kakeknya di Kemayoran.
Nenek Karim saat ini hanya di rumah karena sakit dan sudah berjalan.
Sementara sang kakek, sehari-hari bekerja sebagai tukang ojek di Kemayoran.
Ibu karim telah lama meninggal dunia, sementara sang ayah bekerja sebagai kuli bangunan di Manggarai.
Baca Juga : Dijuluki Hewan Peliharaan Dajjal, Penemuan Binatang Aneh Raksasa Hebohkan Warga Kalimantan Utara