Dalam surat pernyataannya, Asteria Fitriani menyebut bahwa ia sempat berfoto bersama anaknya yang merupakan alumni dari SMPN 30 Jakarta.
Syaifullah menambahkan, pihaknya tidak akan menindak lanjuti permasalahan tersebut.
Baca Juga: Peringati HUT Bhayangkara ke-73, 11 Personel Brimob Taklukan Salah Satu Puncak Bersalju di Dunia
"Tapi jika ada pihak-pihak yang merasa dirugikan silakan proses melalui ketentuan yang berlaku. Karena ini ranahnya udah di masyarakat umum nih," pungkasya.
(*)