Ia menggeluti sepak bola dari kecil dan sudah mengikuti sepak bola profesional sejak remaja.
Bahkan, bersama klub sepak bola kabupaten, Persatuan Sepak Bola Bangkinang, Dedek meraih segudang prestasi.
Ia berhasil menyabet beragam penghargaan dalam berbagai kejuaraan tingkat nasional.
Dengan segudang prestasi yang ia dapat, Dedek pun mencoba keberuntungannya untuk bergabung dengan Timnas U-18.
Setelah memlalui tahap seleksi, kemampuannya sebagai seorang kiper pun telah diakui dan membawannya masuk ke skuad Timnas Garuda U-18.
Baca Juga: Aksi Ekstrem Bocah Takut Disunat, Naik ke Genting Rumah dan Nongkrong di Atas Selama 3 Jam
Kariernya di Timnas U-18 pun juga cemerlang bahkan membawanya ke pertandingan tingkat internasional sebagai kiper inti.
Dedek sendiri merupakan pemain termuda yang ada di dalam Timnas U-18.
Namun, kita tak pernah tahu nasib membawa kita kemana.
Begitu juga dengan nasib Dedek Hendri.