"Akhirnya, jalan keluarnya adalah: Dian muda mulai mendongeng kisah Mahabharata itu.
Mulai dari perjalanan prabu Santanu berburu ke dalam rimba dan menemukan permaisuri pertamanya, sampai sayembara negeri Panchala untuk memenangkan putri Panchali yaitu Drupadi yang nantinya akan menjadi istri Pandawa.
Alhasil, pembicaraan ditelfon itu jadi jauh lebih menyenangkan dan jauh lebih menarik dan bermanfaat, setidaknya buat gue nya yah" tutupnya.
Dian Sastro memang menggemari cerita wayang sejak dirinya duduk di bangku kelas 3 SD.
Ia senang menghapal silsilah dalam pewayangan, khususnya silsilah Pandawa Lima.
(*)