Laporan reporter Gridhot.ID, Nicolaus Ade
Gridhot.ID - Memiliki paras wajah cantik bagi sebgaian artis merupakan anugerah yang dijaga untuk menyempurakan kariernya.
Namun apa jadinya jika seorang arti yang sebelumnya memiliki paras cantik tiba-tiba wajahnya jadi rusak.
Seperti yang dialami oleh artis cantik satu ini.
Ia pernah mengalami pengalaman buruk dalam hidupnya yang membuat wajah cantiknya rusak.
Seorang model cantik bernama Resham Khan mengalami penyerangan disiram air keras pada wajahnya.
Pada ulang tahunnya yang ke 21 tahun 2017 lalu, ia sedang duduk dalam mobil bersama sepupunya ketika penyerangan air keras menimpa mereka.
Baik Resham dan sepupunya mengalami luka yang cukup parah.
Kata para saksi, kedua korban melompat-lompat seolah mereka terbakar, dan pakaian mereka meleleh ke tanah.