Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Tak Enak Hati Usai Suporter Lawan Diteror di Stadion GBK, Imam Nahrawi Turun Tangan dan Minta Maaf Langsung ke Menpora Malaysia

Candra Mega Sari - Jumat, 06 September 2019 | 16:03
Menpora Imam Nahrawi mengelar pertemuan dengan Syed Saddiq, Jumat (6/9) pagi di Hotel Fairmont, Jakarta.
Kolase Kompas.com/JALU WISNU WIRAJATI dan kemenpora.go.id/Bagus

Menpora Imam Nahrawi mengelar pertemuan dengan Syed Saddiq, Jumat (6/9) pagi di Hotel Fairmont, Jakarta.

Saya dimaklumkan FAM bahawa mereka akan membuat aduan rasmi kepada FIFA. Saya juga akan membuat laporan rasmi kepada kerajaan Indonesia dan rakan sejawatan saya di sana.Gangsterism tidak akan ditolak ansur dalam apa jua cara. Keselamatan pemain dan penyokong Malaysia adalah keutamaan saya.

Baca Juga: Gelap Mata Habisi Nyawa Suami dan Anak Tiri Setelah 9 Tahun Hidup Bersama, Aulia Kesuma Ngaku Kenal Edi Chandra dari Aplikasi Kencan Hingga Hatinya Luluh Karena Bujukan M Adi Pradana

Ketika ini saya masih lagi bersama-sama dengan penyokong Malaysia ditempatkan di dalam stadium sementara menanti keadaan di luar reda sebelum kami boleh pulang. Kejadian ini amat menyedihkan buat industri sukan bolasepak yang sepatutnya menjadi medium penyatuan. Saya berjanji akan menuntut keadilan bagi rakyat Malaysia.

#SelamanyaHarimauMalaya," tulis @syedsaddiq seperti dikutip Gridhot.ID.

Atas kericuhan yang terjadi, Menpora RI Imam Nahrawi turun tangan dengan menemui Syed Saddiq di Jakarta, Jumat (6/9/2019) pagi, untuk meminta maaf secara langsung.

Baca Juga: Berpendidikan Tinggi, KV Gelap Mata Bantu Ibunya Bunuh Ayah dan Saudara Tiri, Dendam Kesumat pada M Adi Pradana Karena Merasa Terusir dari Rumah Jadi Pemicunya

"Kehadiran saya untuk menyampaikan langsung permohonan maaf atas nama masyarakat dan pemerintah Indonesia atas peristiwa tidak mengenakkan atas ulah oknum suporter yang semalam kita lihat bersama," kata Imam dalam jumpa pers di Jakarta, seperti dikutip dari Antara.

Imam berharap dengan pertemuan tersebut dapat mempersatukan kembali persahabatan di antara suporter Indonesia dan Malaysia.

Menpora Imam Nahrawi didampingi Sesmenpora Gatot S Dewa Broto dan Sekjen PSSI Ratu Tisha Destria mengelar pertemuan dengan Menteri Belia dan Sukan Malaysia Syed Saddiq Syed Abdul Rahman, Jumat (6/9) pagi di Hotel Fairmont, Jakarta.
Bagus/kemenpora.go.id

Menpora Imam Nahrawi didampingi Sesmenpora Gatot S Dewa Broto dan Sekjen PSSI Ratu Tisha Destria mengelar pertemuan dengan Menteri Belia dan Sukan Malaysia Syed Saddiq Syed Abdul Rahman, Jumat (6/9) pagi di Hotel Fairmont, Jakarta.

Selain menyampaikan secara tatap muka, Imam juga menyatakan bahwa pemerintah Indoneisa akan segera mengirimkan surat permohonan maaf kepada pemerintah Malaysia sebelum timnas bertandang ke Malaysia pada November mendatang.

Baca Juga: Berhasil Dibekuk Polisi, Salah Satu Pembunuh Bayaran yang Disewa AK Ternyata Alami Kesurupan di Tengah Perjalanan Saat Akan Habisi Nyawa Ayah dan Anak Tiri di Sukabumi

Source :Kompas.comInstagramANTARA

Editor : Grid Hot

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x