"Dari jam 3 sampe sekarang belum sampai. Semobga bisa cepat-cepat gabung kawan-kawan yang di Senayan," tulis akun @anjinggalakkk sekitar pukul 11.00 WIB.
Kondisi mahasiswa dari Semarang yang akan berangkat ke Jakarta untuk mengikuti aksi di DPR
Namun akun tersebut mengatakan kalau bis yang mereka tumpangi justru langsung putar arah kembali ke Semarang.
"Update, Bis yang dinaikin Unnes dan Undip diarahin ke Semarang lagi oleh oknum,"
"Belum tahu ulah siapa," tulis akun @anjinggalakkk.
Unggahan mengenai kondisi mahasiswa asal Semarang
Akun tersebut menjelaskan kalau kelompoknya dicoba untuk dikembalikan lagi oleh oknum.
"Kita di Brebes ganti bus, udah ada MOU tapi ternyata di Cirebon kita keluar tol dan balik ke Semarang," tulisnya.
Dirinya menuliskan di unggahan tersebut kalau pihak bus mendapat suruhan dari atasan pihak kepolisian untuk tidak membawa rombongan ke Jakarta.
Baca Juga: Jarang Ditemukan Bangkainya oleh Manusia, Ternyata Kuncing Punya Ritual Khusus Sebelum Mati