Diduga bom yang digunakan terduga pelaku merupakan bom paku.
Itu sebabnya pula beberapa polisi terluka akibat kejadian itu.
Salah satu korban dikonfirmasi merupakan perwira berpangkat komisaris polisi.
Terduga pelaku dilaporkan akan diperiksa oleh petugas yang berjaga.
Namun dirinya melawan dan hendak menerobos masuk ke kantor.
Hingga akhirnya benda yang dibawa pelaku justru meledak di pinggir kantin Mapolrestabes.
(*)