Jennayang bekerja di toko keperluan hewan peliharaan, bertemu Johnston secara online pada Oktober 2016.
Lalu pada Agustus 2019, Johnston dijatuhi hukuman 16 bulan penjara akibat kekerasan yang dilakukan kepada Jenna.
"Saya lega akhirnya dia keluar dari hidup saya. Aku sekarang melihat seorang pria baru yang tampan dan aku masih mencintai kartu tarotku," pungkas Jenna.
Artikel ini telah tayang di Nakita.id dengan judul "Perselingkuhannya Terbongkar karena Kartu Tarot, Pria 'Jahat' Ini Murka hingga Patahkan Kaki Sang Kekasih"
(*)