Selain Jeje, pertemuan tertutup itu juga dihadiri Wakil Bupati Adang Hadari, dan Ketua DPRD Pangandaran Asep Noordin.
Ridwan Kamil tiba di rumah Susi pada 21.20 WIB. Dia mengendarai Toyota Alphard hitam. Saat keluar pada 22.43 WIB, Ridwan tidak memberikan keterangan.
Sebelumnya, pada Selasa sore, Ridwan Kamil meresmikan Destinasi Wisata Pangandaran di Pantai Timur.
Ridwan Kamil juga mengambil sejumlah video lokasi terkini pantai barat dan timur setelah revitalisasi tahap pertama selesai.
(*)