Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Raja dari Afrika Barat Ini Rela Turun Kasta Jadi Buruh di Kanada Demi Rakyatnya, Gaji Selama Merantau Bakal Digunaan untuk Perbaiki Layanan Kesehatan Tempat Asalnya

None - Jumat, 03 Januari 2020 | 07:42
Raja yang rela jadi buruh demi rakyatnya
via Intisari

Raja yang rela jadi buruh demi rakyatnya

Gridhot.ID - Menjadi seorang raja memang membutuhkan tanggung jawab yang luar biasa.

Sosoknya bakal diharap-harapkan rakyatnya untuk memperbaiki kondisi negara yang dipimpinnya.

Salah satu raja yang luar biasa ada dalam kisah ini.

Baca Juga: Seperti Terjebak, Inilah Harga yang Harus Dibayar Sebuah Negara Jika Tak Sanggup Lunasi Utang Kepada China, Mulai dari Penyitaan Aset Hingga Pembangunan Pangkalan Militer

Eric Manu adalah Raja sebuah suku di wilayah Selatan Ghana dan resmi menjadi anggota kerajaan semenjak pamannya, Dat (67), meninggal dunia.

Ia menjadi Raja suku Akan, desa Adansi Aboabo no. 2 sejak tahun 2014.

Awalnya dia hanyalah pekerja buruh kasar di Kanada, yang menikah dengan wanita asal Kanada.

Baca Juga: Arus Deras Banjir Runtuhkan Tembok Bangunan, 2 Orang Warga yang Melintas Berhasil Lolos dari Maut, Hanya Terpaut Seper Sekian Detik Nyawanya Hampir Melayang

Ia bertemu istrinya di Ghana, dan pindah ke Kanada.

Namun, semenjak ia harus menggantikan pamannya, ia dan istrinya beserta anaknya segera berpindah ke Ghana.

Sayangnya, kehidupan di Ghana tidak semudah hidup di belahan dunia yang lain.

Baca Juga: Terjebak di Tengah Genangan Banjir, Pria Paruh Baya Ini Nampak Pasrah dengan Menengadahkan Tangan Sambil Berdoa, Potretnya Viral hingga Buat Netizen Trenyuh

Source : intisari

Editor : Grid Hot

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x